Research Repository

PERBANDINGAN PERBEDAAN HASIL UJIAN OSCE SEMESTER 4 ANTARA METODE PEMBELAJARAN TATAP MUKA (LUAR JARINGAN) DAN DALAM JARINGAN (DARING) PADA MAHASISWAANGKATAN 2017 DAN 2018 FK UMSU

Show simple item record

dc.contributor.author Marpaung, Yusmaliza
dc.date.accessioned 2022-11-14T04:10:57Z
dc.date.available 2022-11-14T04:10:57Z
dc.date.issued 2022-09-03
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/19465
dc.description.abstract Pendahuluan: Selama merebaknya pandemi Virus COVID-19 pada awal tahun 2020 ini, seluruh aktivitas masyarakat ditiadakan sementara dan hanya boleh beraktivitas dari rumah saja. Sehingga seluruh aktivitas pendidikan dilaksanakan melalui daring. Tentunya hal ini berdampak besar terhadap sistem pembelajaran mahasiswa kedokteran yang kebanyakan menggunakan praktik tatap muka seperti keterampilan klinik dasar serta pelaksanaan OSCE. Metode: Penelitian ini adalah penelitian analitik dengan data cross sectional. Sampel dari penelitian ini adalah mahasiswa FK UMSU angkatan 2017 dan 2018. Uji yang digunakan pada penelitian yaitu uji beda dua proporsi (z test). Hasil: Berdasarkan hasil perhitungan z test menggunakan aplikasi excel dijumpai z hitung sebesar 0,252 dengan z alfa sebesar 1,644 maka h0 gagal ditolak sehingga tidak terdapat perbedaan hasil ujian OSCE sebelum pembelajaran daring pada angkatan 2017 dan sesudah pembelajaran daring pada angkatan 2018 di FK UMSU. en_US
dc.subject Nilai OSCE en_US
dc.subject Pembelajaran Dalam Jaringan (DARING) en_US
dc.subject COVID-19 en_US
dc.title PERBANDINGAN PERBEDAAN HASIL UJIAN OSCE SEMESTER 4 ANTARA METODE PEMBELAJARAN TATAP MUKA (LUAR JARINGAN) DAN DALAM JARINGAN (DARING) PADA MAHASISWAANGKATAN 2017 DAN 2018 FK UMSU en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account