Research Repository

KOMUNIKASI ANTARPRIBADI ORANG TUA DALAM MENCEGAH PENGGUNAAN NARKOBA PADA ANAK DI KOTA MEDAN

Show simple item record

dc.contributor.author MAULIDA, NANDA
dc.date.accessioned 2022-11-10T09:03:12Z
dc.date.available 2022-11-10T09:03:12Z
dc.date.issued 2022-11-10
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/19447
dc.description.abstract Penelitian ini dilatarbelakangi oleh keadaan lingkungan yang menyebabkan anak rentan terhadap penggunaan narkoba, untuk itu dibutuhkannya pencegahan penggunaan narkoba pada anak menggunakan komunikasi antarpribadi orang tua dengan anak. Tujuan penelitian ini untuk menjelaskan bagaimana komunikasi antarpribadi orang tua dalam mencegah penggunaan narkoba pada anak di Kota Medan. Teori yang digunakan dalam penelitian ini antara lain yaitu teori komunikasi antarpribadi, komunikasi orang tua dengan anak, dan penggunaan narkoba. Jenis penelitian ini adalah penelitian dengan pendekatan kualitatif, sedangkan metode penelitian yang di gunakan adalah metode deskriptif kualitatif. Informan dalam penelitian ini sebanyak lima orang tua yang memiliki anak usia 7 sampai 12 tahun yang berada di Lingkungan VII, Kelurahan Sei Mati Medan, Kecamatan Medan Maimun, Kota Medan. Teknik pengumpulan data yang dilakukan dalam penelitian ini melalui wawancara mendalam dan dokumentasi, sedangkan teknik analisis data yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa komunikasi antarapribadi orang tua dengan anak berlangsung efektif, degan cara memberikan anak pemahaman akan nilai-nilai agama, memberikan anak pendidikan terbaik, memberikan edukasi mengenai narkoba, dampak narkoba, serta pencegahan penggunaan narkoba bagi anak itu sendiri, menghindari anak dari pengaruh lingkungan sekitar yang rentan dengan penggunaan narkoba serta mengawasi pergaulan anak. Hal tersebut dilakukan para orang tua melalui komunikasi antarpribadi. en_US
dc.subject Komunikasi Antarpribadi en_US
dc.subject Komunikasi Orang Tua Dengan Anak en_US
dc.subject Penggunaan Narkoba en_US
dc.title KOMUNIKASI ANTARPRIBADI ORANG TUA DALAM MENCEGAH PENGGUNAAN NARKOBA PADA ANAK DI KOTA MEDAN en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account