Research Repository

IMPLEMENTASI SISTEM PENGELOLAAN DAN PELAYANAN HOTEL BERBASIS SYARIAH (STUDI KASUS HOTEL SYARIAH AL’JAYRI MEDAN)

Show simple item record

dc.contributor.author AMAN, NUR
dc.date.accessioned 2022-11-10T03:09:15Z
dc.date.available 2022-11-10T03:09:15Z
dc.date.issued 2022-11-10
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/19351
dc.description.abstract Penelitian ini merupakan kajian ilmiah yang membahas tentang Implementasi Sistem Pengelolaan Dan Pelayanan Hotel Berbasis Syariah (Studi Kasus Pada Hotel Syariah Al’jayri Medan). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana sistem pengelolaan dan pelayanan Hotel Syariah Al’jayri Medan dan Apakah Sistem pengelolaan dan pelayanan Hotel Syariah Al’jayri sudah di implementasikan sesuai dengan syariah islam. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif yang bersifat lapangan dengan memperoleh data atau informasi secara langsung. Proses pengumpulan data diperoleh peneliti melalui dokumen, wawancara, dan observasi langsung. Setelah data dikumpulkan kemudian di olah dan di analisa dengan analisis deskriptif, analisis yang digunakan adalah analisis induktif,. Penelitian ini memilih objek penelitian di Hotel Syariah Al’jayri Medan yang beralamat di Jl. K.H. Wahid Hasyim No. 102, Sei Sikambing D, Kec. Medan Petisah, Kota Medan, Sumatera Utara, 20114. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem pengelolaan dan pelayanan pada Hotel Syariah Aljayri Medan menggunakan sistem syariah yaitu memiliki dan menggunakan sistem jaminan halal , karyawan Hotel Syariah Al’jayri medan memakai pakaian yang sopan menutup aurat. Namun, pelayanan berbasis syariah pada Hotel Syariah Al’jayri Medan belum sepenuhnya di implementasikan sesuai dengan syariah dan aturan Hotel Syariah terbukti dengan belum di sediakan nya perangkat ibadah yang lengkap pada masing-masing kamar Hotel. en_US
dc.subject Pengelolaan en_US
dc.subject Pelayanan en_US
dc.title IMPLEMENTASI SISTEM PENGELOLAAN DAN PELAYANAN HOTEL BERBASIS SYARIAH (STUDI KASUS HOTEL SYARIAH AL’JAYRI MEDAN) en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account