Research Repository

PENERAPAN METODE CONCEPT MAP DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMP MUHAMMADIYAH 16 LUBUK PAKAM

Show simple item record

dc.contributor.author ALI, NAZWAR
dc.date.accessioned 2022-11-03T04:39:30Z
dc.date.available 2022-11-03T04:39:30Z
dc.date.issued 2022-11-03
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/19158
dc.description.abstract Guru sebagai komponen utama dan sangat penting dalam pendidikan serta sebagai penentu berhasil tidaknya pencapaian tujuan dalam proses pembelajaran. Pemilihan metode pembelajaran yang tepat merupakan hal yang harus diperhatikan oleh guru. Dengan hal ini maka dilakukan penelitian tentang penerapan metode Concept Map. Rumusan masalah pada penelitian ini yaitu bagaimana hasil belajar pendidikan agama islam peserta didik sebelum menggunakan metode Concept Map, bagaimana proses pelaksanaan pembelajaran menggunakan metode Concept Map, bagaimana hasil belajar pendidikan agama islam siswa sesudah menggunakan metode Concept Map pada kelas VIII SMP Muhammadiyah 16 Lubuk Pakam. Tujuan umum dari penelitian ini untuk mengetahui hasil belajar siswa kelas VIII SMP Muhammadiyah 16 Lubuk Pakam dengan menggunakan metode Concept Map. Penelitian ini menggunakan penelitian tindakan kelas yang berlangsung selama dua siklus. Prosedur pengumpulan data adalah melalui tes hasil belajar peserta didik. Secara keseluruhan, hasil penelitian yang berlangsung selama dua siklus menunjukkan bahwa pembelajaran dengan menggunakan metode Concept Map berdasarkan hasil data yang diperoleh, memperlihatkan pada siklus I hasil belajar peserta didik dengan nilai rata-rata 71,11 (48,14%) dan terdapat peningkatan pada siklus II dengan nilai rata-rata menjadi 82,22 (85,18%). Pembelajaran dengan menggunakan metode Concept Map terjadi perubahan yang nyata terhadap hasil belajar peserta didik. en_US
dc.subject Concept Map en_US
dc.subject Hasil Belajar en_US
dc.title PENERAPAN METODE CONCEPT MAP DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMP MUHAMMADIYAH 16 LUBUK PAKAM en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account