Research Repository

Strategi Pemasaran Dalam Meningkatkan Volume Penjualan Susu Kambing Etawa Di Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang Sumatera Utara

Show simple item record

dc.contributor.author WIBOWO, FAUZI IRFAN
dc.date.accessioned 2022-06-10T06:51:40Z
dc.date.available 2022-06-10T06:51:40Z
dc.date.issued 2022-06-10
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/18238
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana bauran pemasaran yang terdapat pada pemasaran Susu Kambing Etawa di Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang Sumatera Utara dan untuk mengetahui bagaimana strategi pemasaran yang diterapkan peternak dalam meningkatkan volume penjualan Susu Kambing Etawa di Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang Sumatera Utara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa. Upaya peningkatan kualitas SDM pada Penjualan Susu Kambing Etawa terus dilakukan, dengan tujuan peningkatkan kinerja SDM serta pendapatan perusahaan. Untuk itu maka strategi yang tepat dilakukan dengan menggunakan metode SWOT yang terdiri dari faktor internal dan eksternal. Matriks SWOT akan menghasilkaan empat kemungkinan altrnatif strategi yaitu strategi S-O (Strengh-Opportunity), strategi W-O (Weakness-Opportunity), W-T (Weakness-Threat), strategi S-T (Strenght-Threats). Analisis ini menggunakan data yang telah diperoleh dari matriks IFE dan matriks EFE. en_US
dc.subject Susu kambing en_US
dc.subject strategi en_US
dc.title Strategi Pemasaran Dalam Meningkatkan Volume Penjualan Susu Kambing Etawa Di Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang Sumatera Utara en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account