Research Repository

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, MOTIVASI KERJA DAN KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI KANTOR CAMAT SEI BAMBAN KABUPATEN SERDANG BEDAGAI SUMATERA UTARA

Show simple item record

dc.contributor.author Giovani, Yanda
dc.date.accessioned 2022-06-04T04:26:00Z
dc.date.available 2022-06-04T04:26:00Z
dc.date.issued 2022-06-04
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/18199
dc.description.abstract Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan manganalisis adakah pengaruh Budaya Organisasi terhadap Kinerja Pegawai pada Kantor Camat Sei Bamban. Untuk mengetahui dan manganalisis adakah pengaruh Motivasi terhadap Kinerja Pegawai pada Kantor Camat Sei Bamban. Untuk mengetahui dan manganalisis adakah pengaruh Kepemimpinan terhadap Kinerja Pegawai pada Kantor Camat Sei Bamban. Untuk mengetahui dan manganalisis adakah pengaruh Budaya Organisasi, Motivasi dan Kepemimpinan terhadap Kinerja Pegawai pada Kantor Camat Sei Bamban. Penelitian ini menggunakan penelitian dengan pendekatan asosiatif. Jumlah populasi dalam penelitian ini adalah 30 pegawai yang bekerja di Kantor Camat Sei Bamban. Jenis data dalam penelitian ini merupakan data kuantitatif. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan regresi linier berganda, uji asum klasik dan uji hipotesis dengan bantuan program SPSS v 22. Berdasarkan hasil penelitian. Secara parsial variabel budaya organisasi berpengaruh signifikan terhadap kinerja pegawai pada Kantor Camat Sei Bamban. Secara parsial bahwa variabel motivasi kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja pegawai pada Kantor Camat Sei Bamban. Secara parsial bahwa variabel kepemimpunan berpengaruh signifikan terhadap kinerja pegawai pada Kantor Camat Sei Bamban. Secara simultan budaya organisasi, motivasi kerja dan kepemimpinan berpengaruh signifikan terhadap kinerja pegawai Kantor Camat Sei Bamban en_US
dc.subject Budaya Organisasi en_US
dc.subject Kepemimpinan en_US
dc.title PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, MOTIVASI KERJA DAN KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI KANTOR CAMAT SEI BAMBAN KABUPATEN SERDANG BEDAGAI SUMATERA UTARA en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account