Research Repository

Pengaruh Pemberian Jus Buah Naga Merah Terhadap Perubahan Kardiorespirasi Pada Aktivitas Fisik Maksimal

Show simple item record

dc.contributor.author Mursyid, Hafidz Anugrah
dc.contributor.author Rusip, Gusbakti
dc.date.accessioned 2022-01-13T02:50:29Z
dc.date.available 2022-01-13T02:50:29Z
dc.date.issued 2020
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/17334
dc.description.abstract Latar Belakang : Aktifitas fisik berkontribusi terhadap stress oksidatif yang dapat mengakibatkan penurunan antioksidan sehingga mempengaruhi kebugaran kardiorespirasi. Antioksidan diperlukan tubuh untuk menetralisir radikal bebas dan mencegah kerusakan stress oksidatif. Telah diketahui kandungan buah naga merah kaya antioksidan berguna untuk menetralkan stress oksidatif yang dipicu oleh aktifitas fisik. Salah satu cara menilai kebugaran kardiorespirasi seseorang dengan mengukur nilai VO2Max dan denyut nadi pemulihan. Metode : Jenis penelitian adalah quasi experimental dengan desain pre – post control group design. Populasi dan sampel penelitian mahasiswa Fakultas Kedokteran UMSU sebanyak 32 orang yang memenuhi kriteria dibagi menjadi 2 kelompok yaitu kelompok perlakuan dan kontrol selama 4 minggu. Dilakukan pengukuran VO2Max dan denyut nadi pemulihan. Hasil : Hasil penelitian didapatkan nilai rata-rata VO2Max sebelum perlakuan dan sesudah perlakuan memiliki nilai p sebesar 0.004 dan denyut nadi pemulihan sebelum dan sesudah perlakuan 80 dan 75 menit. Kesimpulan : Pemberian jus buah naga merah terdapat perubahan dan perbedaan pada nilai VO2Max dan denyut nadi pemulihan. Kata kunci : Buah Naga Merah, Denyut Nadi Pemulihan, VO2Max en_US
dc.publisher 2020 en_US
dc.subject Perubahan Kardiorespirasi en_US
dc.title Pengaruh Pemberian Jus Buah Naga Merah Terhadap Perubahan Kardiorespirasi Pada Aktivitas Fisik Maksimal en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account