Research Repository

Pola Bakteri Apusann Hidung Dan Uji Kepekaan Terhadap Antibiotik Amoxicillin Pada Mahasiswa FK UMSU 2015 Kelas B

Show simple item record

dc.contributor.author Roslina, Ance
dc.contributor.author Solin, Ridha Sakinah
dc.date.accessioned 2022-01-12T04:27:40Z
dc.date.available 2022-01-12T04:27:40Z
dc.date.issued 2019
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/17294
dc.description.abstract ABSTRAK Latar belakang: Hidung merupakan salah satu sistem pernapasan yang sering dijumpai adanya bakteri, sebagai flora normal maupun patogen. Flora normal dihidung dalam keadaan tertentu dapat menjadi patogen. Penyakit-penyakit infeksi biasanya dapat dihubungkan dengan pengobatan menggunakan antibiotik, salah satunya obat golongan penisillin. Salah satu obat golongan penisillin adalah amoxicillin. Amoxicillin merupakan antibiotik yang biasa digunakan untuk berbagai penyakit infeksi, terutama infeksi saluran nafas atas. Metode: Penelitian ini menggunakan metode deskriptif observasional. Data di buat dengan menggunakan tabel frekuensi. Sampel diambil melalu apusan hidung mahasiswa FK UMSUHasil: Hasil menunjukkan bahwa adanya pola bakteri Gram-positif (85%) dengan hasil yang lebih tinggi dibandingkan Gram-negatif (15%) serta menunjukkan adanya pertumbuhan koloni pada media dan didapat resistensi pada uji kepekaan antibiotik amoxicillin Kesimpulan: Terdapat pola bakteri dan jumlah koloni yang berbeda-beda, serta terdapat 4 sampel resistensi terhadap amoxicillin, 1 sampel intermediet terhadap amoxicillin dan 30 sampel masih sensitif terhadap amoxicillin. Kata kunci : Apusan hidung, bakteri, jumlah koloni, uji sensitivitas, Amoxicillin en_US
dc.publisher 2019 en_US
dc.subject Bakteri Apusan Hidung dan Uji Kepekaan en_US
dc.title Pola Bakteri Apusann Hidung Dan Uji Kepekaan Terhadap Antibiotik Amoxicillin Pada Mahasiswa FK UMSU 2015 Kelas B en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account