Research Repository

PENGARUH PROMOSI DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN BEAM PADA PT. DOW AGRO SCIENCES INDONESIA

Show simple item record

dc.contributor.author Fadli, Muhammad Nur
dc.contributor.author Chandra, Dody Salden
dc.date.accessioned 2021-12-09T08:19:37Z
dc.date.available 2021-12-09T08:19:37Z
dc.date.issued 2021-12-10
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/17036
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh promosi terhadap keputusan pembelian dan citra merek terhadap keputusan pembelian dan apakah terdapat pengaruh secara bersama-sama antara promosi dan citra merek terhadap keputusan pembelian Beam pada PT. Dow Agro Sciences Indonesia. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh konsumen yang melakukan pembelian atau menggunakan produk pestisida pada PT. Dow Agro Sciences Indonesia yang bermerek “Beam”. Sampel penelitian ditentukan dengan teknik Nonprobablity sampling yaitu menentukan sampel dari populasi secara kebetulan bertemu atau memakai produk pestida dari PT. Dow Agro Sciences Indonesia dengan ketentuan 100 responden. Teknik analisis data menggunakan regresi linier berganda, uji asumsi klasik, uji t, uji f dan koefisien determinasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variable Promosi (X1) memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian dengan nilai thitung sebesar 3,618 dengan dengan nilai signifikan sebesar 0,000 < 0,05. Citra Merek (X2) memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian dengan nilai thitung sebesar 3,156 dengan dengan nilai signifikan sebesar 0,002 < 0,05. Secara simultan variabel promosi dan citra merek memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian dengan nilai fhitung sebesar 21,995 dengan tingkat signifikan 0,000 < 0,05. Berdasarkan koefisien determinasi (R square) yang diperoleh dalam penelitian ini sebesar 0,312. Hal ini memiliki arti bahwa 31,20% variabel keputusan pembelian dapat dijelaskan oleh variabel Promosi (X1) dan Citra Merek (X2) sedangkan sisanya sebesar 68,80% dapat dijelaskan oleh variabel bebas lainnya yang tidak diikutsertakan dalam penelitian ini. en_US
dc.publisher UMSU en_US
dc.subject Promosi en_US
dc.subject Citra Merek en_US
dc.title PENGARUH PROMOSI DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN BEAM PADA PT. DOW AGRO SCIENCES INDONESIA en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account