Research Repository

Ersepsi Masyarakat Kota Medan Tentang Pelayanan dan Fasilitas Bus Trans Metro Deli

Show simple item record

dc.contributor.author Prayogo, Kirana Aditya
dc.date.accessioned 2021-11-30T16:24:40Z
dc.date.available 2021-11-30T16:24:40Z
dc.date.issued 2021-10-13
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/16569
dc.description.abstract Adanya bus Trans Metro Deli Medan di Kota Medan pada akhir tahun 2020 yang diselenggerakan oleh Pemerintah Kota Medan yang bekerja sama dengan Dinas Perhubungan, membuat masyarakat Kota Medan mempunyai persepsi sendiri dengan adanya bus tersebut. Karena bus tersebut termasuk ke dalam kendaraan umum yang masih baru yang pelayanan dan fasilitasnya berbeda dengan kendaraan umum lainnya. Trans Metro deli Medan ini baru dioperasikan di Medan kota lainnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana persepsi masyarakat Kota Medan tentang pelayanan dan fasilitas bus Trans Metro Deli dengan menggunakan metode deskriptif kualitatif. Informan dalam penelitian ini adalah masyarakat Kota Medan yang menggunakan jasa bus Trans Metro Deli Medan. Penelitian ini dilakukan dengan teknik observasi, dokumentasi dan wawancara langsung kepada pengguna bus Trans Metro Deli. Berdasarkan hasil penelitian, persepsi masyarakat Kota Medan terhadap pelayanan dan fasilitas bus trans metro deli menyatakan bahwa mereka memberikan tanggapan yang positif dan baik terhadap bus trans metro deli Medan. en_US
dc.subject Persepsi en_US
dc.subject masyarakat en_US
dc.subject bus trans metro deli en_US
dc.title Ersepsi Masyarakat Kota Medan Tentang Pelayanan dan Fasilitas Bus Trans Metro Deli en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account