Research Repository

Pengaruh Persepsi Teknologi, Resiko dan Handling Complaint Terhadap Minat Nasabah dalam Menggunakan Internet Banking ( Studi Kasus PT. Banks SUMUT KCSy H.M Yamin)

Show simple item record

dc.contributor.author Putra, Rudiamsyah
dc.date.accessioned 2021-11-23T19:07:15Z
dc.date.available 2021-11-23T19:07:15Z
dc.date.issued 2021-10-12
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/16253
dc.description.abstract Penelitian ini dilatarbelakangi oleh Kinerja suatu bank ditentukan oleh seberapa baik bank dalam mengelola usahanya dan menangani para nasabahnya sehingga dapat memperoleh probabilitas minat nasabah dalam penggunaan internet banking. Minat nasabah dalam menggunakan internet banking diukur melalui variabel persepsi teknologi informasi, risiko dan handling complaint. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh persepsi teknologi informasi, risiko dan handling complaint terhadap minat nasabah dalam menggunakan internet banking pada PT. Bank SUMUT KCSy H.M Yamin. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang diperoleh melalui penyebaran angket yang dilakukan di PT. Bank SUMUT KCSy H.M Yamin. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan jenis penelitian yang digunakan yaitu jenis penelitian asosiatif. Metode analisis dalam penelitian ini yaitu uji validitas dan reliabilitas data, uji normalitas data, uji asumsi klasik, uji regresi berganda, uji hipotesis dan uji koefisien determinasi. Hasil dari penelitian ini adalah (1) Dari hasil penelitian Uji t Parsial, diperoleh bahwa HO diterima dan Ha ditolak. Menandakan bahwa tidak ada pengaruh yang signifikan antara Pengaruh persepsi teknologi terhadap Minat nasabah dalam menggunakan internet banking pada PT. Bank SUMUT KCSy H.M. Yamin. (2) Dari hasil penelitian Uji t Parsial, diperoleh bahwa HO diterima dan Ha ditolak. Menandakan bahwa tidak ada pengaruh yang signifikan antara Resiko terhadap Minat nasabah dalam menggunakan internet banking pada PT. Bank SUMUT KCSy H.M. Yamin, (3) Dari hasil penelitian Uji t Parsial, diperoleh bahwa HO ditolak dan Ha diterima. Menandakan bahwa ada pengaruh yang signifikan antara Handling Complaint terhadap Minat nasabah dalam menggunakan internet banking pada PT. Bank SUMUT KCSy H.M. Yamin, (4) Dari hasil penelitian Uji F, diperoleh bahwa Ho ditolah dan Ha diterima. Menandakan bahwa ada pengaruh yang signifikan antara variabel independen (X) secara bersama-sama terhadap variabel dependen (Y) en_US
dc.subject persepsi teknologi informasi en_US
dc.subject risiko en_US
dc.subject handling complain en_US
dc.subject minat nasabah dalam menggunakan internet banking en_US
dc.title Pengaruh Persepsi Teknologi, Resiko dan Handling Complaint Terhadap Minat Nasabah dalam Menggunakan Internet Banking ( Studi Kasus PT. Banks SUMUT KCSy H.M Yamin) en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account