Research Repository

Penerapan Metode Takrir Dalam Menghafal Al-Qur’an di Yayasan Tahfidz Al-Ihmy Medan Johor”

Show simple item record

dc.contributor.author Lubis, Nur Maulida Rizki
dc.date.accessioned 2021-11-23T18:27:32Z
dc.date.available 2021-11-23T18:27:32Z
dc.date.issued 2021-10-04
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/16231
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana penerapan metode takrir dalam menghafal Al-Qur’an di Yayasan Tahfidz Al-Ihmy Medan Johor. Apa faktor pendukung keberhasilan dalam menghafal Al-Qur’an di Yayasan Tahfidz Al-Ihmy Medan Johor. Dan apa faktor penghambat dalam menghafal Al-Qur’an di Yayasan Tahfidz Al-Ihmy Medan Johor. Jenis penelitian ini adalah deskripsi kualitatif dengan metode kualitatif. Sumber data pada penelitian ini yaitu data primer yang diperoleh dengan observasi langsung dilapangan dan data skunder diperoleh dengan melakukan wawancara mendalam terhadap para informan. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa : (1) penerapan metode takrir di yayasan Tahfidz Al-Ihmy Medan Johor sudah diterapkan dengan cara membaca satu halaman penuh ayat yang hendak dihafalkan, kemudian dilanjut dengan mentakrir ayat demi ayat lima sampai dua puluh kali. Dan dilanjut dengan menghafalkan dari ayat pertama sampai ayat terakhir, (2) faktor Penghambat ialah Minimnya Sumber daya Guru/ Ustadz, santri yang belum bisa manajemen waktu juga kurangnya keistiqomahan,(3) faktor Pendukung,meliputi Guru/Ustad yang konsisten, tasmi’ /setoran, muraja’ah (mengulang), imtihan (ujian naik juz) yang bersifat wajib. en_US
dc.subject Menghafal Al-Qur’an en_US
dc.subject Metode menghafal Al-Qur’an en_US
dc.title Penerapan Metode Takrir Dalam Menghafal Al-Qur’an di Yayasan Tahfidz Al-Ihmy Medan Johor” en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account