Research Repository

Analisis Kelayakan Terhadap Kapal Aceh Hebat 1 Ditinjau Dari Segi Dermaga dan Pelayanan Pelabuhan Feri Simeulue

Show simple item record

dc.contributor.author Masyithah, Cut Putri
dc.contributor.author Nurzanah, Wiwin
dc.date.accessioned 2021-10-28T04:28:51Z
dc.date.available 2021-10-28T04:28:51Z
dc.date.issued 2021-10-08
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/15805
dc.description.abstract Pelabuhan Feri Simeulue merupakan salah satu pintu gerbang transportasi laut di Kabupaten Simeulue yang melayani arus penumpang dan barang yang berasal dari Labuhan Haji, Meulaboh dan Aceh Singkil ataupun sebaliknya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jenis dan karakteristik pelabuhan yang sesuai dengan kapal, mengetahui tingkat pelayanan yang diberikan oleh pelabuhan feri Simeulue, serta mengetahui fasilitas luas terminal penumpang sebesar 840 M2 di pelabuhan feri Simeulue. Metodologi yang digunakan pada penelitian ini adalah metode Deskriptif, yaitu penulis berusaha untuk mendeskripsikan kondisi pada lokasi penelitian. Dari hasil analisis dapat disimpulkan dengan panjang kapal 69,06 meter dan lebar 15,10 meter, panjang dermaga yang dibutuhkan adalah Lp 134,06 meter 70 meter, namun dimensi dermaga tetap dikategorikan layak sebab hanya memiliki satu tambatan dan hanya dapat melayani 1 kapal saja. Berdasarkan nilai BOR yang didapatkan, tingkat pemakaian dermaga yaitu sebesar 0,54% masih sangat dibawah nilai BOR maksimum, yang artinya pertambahan panjang dermaga tidak perlu dilakukan. Terminal penumpang pada Pelabuhan Penyebrangan Sinabang merupakan terminal penumpang domestic Kelas C, yang ukurannya tergolong kecil dan kapasitas tampung penumpang per keberangkatan/kedatangan maksimal sebanyak 250 penumpang, namun dengan ukuran 840 M2 dikatakan layak dan fasilitas sudah memadai. en_US
dc.publisher UMSU en_US
dc.subject Pelabuhan en_US
dc.subject Tambatan en_US
dc.subject BOR en_US
dc.subject Terminal Penumpang en_US
dc.title Analisis Kelayakan Terhadap Kapal Aceh Hebat 1 Ditinjau Dari Segi Dermaga dan Pelayanan Pelabuhan Feri Simeulue en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account