Research Repository

Pengaruh Konflik Terhadap Kinerja Karyawan Yang Dimediasi Oleh Stres Kerja Pada PT. Jasa Raharja (Persero) Cabang Sumatera Utara

Show simple item record

dc.contributor.author Jumaniar
dc.date.accessioned 2020-03-02T09:13:04Z
dc.date.available 2020-03-02T09:13:04Z
dc.date.issued 2019-03
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/1510
dc.description.abstract Tujuan dari suatu organisasi (instansi) salah satunya adalah terdapatnya karyawan-karyawan yang bekerja secara efektif dan efisien. Berdasarkan beberapa faktor yang dapat mempengaruhi kinerja karyawan terlihat bahwa masalah yang terjadi ada pada konflik dan stres kerja. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh konflik terhadap kinerja karyawan pada PT. Jasa Raharja (Persero) Cabang Sumatera Utara. Mengetahui pengaruh konflik terhadap stres kerja pada PT. Jasa Raharja (Persero) Cabang Sumatera Utara. Mengetahui pengaruh stres kerja terhadap kinerja karyawan pada PT. Jasa Raharja (Persero) Cabang Sumatera Utara. Mengetahui Stres kerja memediasi konflik dan kinerja karyawan pada PT. Jasa Raharja (Persero) Cabang Sumatera Utara. Populasi dalam penelitian ini adalah semua karyawan yang terdapat pada PT. Jasa Raharja Persero Cabang Sumatera Utara yang berjumlah 130 dan sampel sebanyak jumlah dari populasi. Teknik pengumpulan data menggunakan kuisioner. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan statistik SPSS. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa ada pengaruh signifikan antara konflik (X) terhadap kinerja karyawan (Y) pada PT. Jasa Raharja (Persero) Cabang Sumatera Utara. Ada pengaruh signifikan antara stres kerja (Z) terhadap kinerja karyawan (Y) pada PT. Jasa Raharja (Persero) Cabang Sumatera Utara. Tidak terdapat pengaruh yang signifikan antara konflik (X) terhadap stres kerja (Z) pada Jasa Raharja (Persero) Cabang Sumatera Utara. Konflik (X) berpengaruh langsung terhadap kinerja karyawan (Y) tanpa melalui stres kerja (Z), dengan itu stres kerja tidak dimediasi oleh konflik terhadap kinerja karyawan pada PT. Jasa Raharja (Persero) Cabang Sumatera Utara. en_US
dc.subject Konflik en_US
dc.subject Stres Kerja. en_US
dc.subject Kinerja Karyawan en_US
dc.title Pengaruh Konflik Terhadap Kinerja Karyawan Yang Dimediasi Oleh Stres Kerja Pada PT. Jasa Raharja (Persero) Cabang Sumatera Utara en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account