Research Repository

Uji Efektifitas Beberapa Pestisida Nabati Terhadap Hama Ulat Grayak (Spodoptera Litura) Pada Tanaman SawI (Brassica juncea L.)

Show simple item record

dc.contributor.author Amri, Maulidian
dc.date.accessioned 2020-11-18T06:00:22Z
dc.date.available 2020-11-18T06:00:22Z
dc.date.issued 2017-03-20
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/13252
dc.description.abstract Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh penggunaan beberapa pestisida nabati terhadap hama ulat grayak. Menggunakan Rancangan Petak Terpisah (RPT) terdiri dari 2 faktor yaitu Faktor Pestisida Nabati (P) dengan 4 taraf: P1: Larutan Daun Babadotan 75%, P2: Larutan Daun Pepaya 75%, P3: Larutan Daun Sirsak 75% P4: Larutan Daun Mimba dan Faktor Varietas terdiri dari 2 jenis, yaitu:V1: Sawi Shinta, V2: Sawi Samhong. Parameter yang diamati: Mortalitas hama, Intensitas Serangan, dan Lethal Time 50. Hasil penelitian menunjukkan pestisida nabati memberikan pengaruh pada semua parameter yang diamati. Perlakuan Varietas tidak berpengaruh nyata pada semua parameter yang diamati. Perlakuan interaksi dari varietas dan pestisida nabati tidak menunjukkan pengaruh yang nyata terhadap semua parameter yang diamati. en_US
dc.subject Pestisida Nabati en_US
dc.title Uji Efektifitas Beberapa Pestisida Nabati Terhadap Hama Ulat Grayak (Spodoptera Litura) Pada Tanaman SawI (Brassica juncea L.) en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account