Research Repository

Pengaruh Promotion Mix Terhadap Kepuasan Nasabah Pada BPRS Puduarta Insani Medan Tembung

Show simple item record

dc.contributor.author Ulfa, Suha Nabila Ulfa
dc.date.accessioned 2020-11-17T07:04:25Z
dc.date.available 2020-11-17T07:04:25Z
dc.date.issued 2017-03-19
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/12658
dc.description.abstract Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh dari promotion mix terhdap kepuasan nasabah pada BPRS Puduarta Insani Medan Tembung. Adapun populasi dalam penelitian ini adalah adalah nasabah yang ada pada BPRS Puduarta Insani yang berjumlah 394 orang nasabah. Sedangkan sampel diambil dengan penentuan jumlah atau ukuran sampel menggunakan cara random sampling sebanyak 40 orang nasabah. Teknik analisa data menggunakan uji kualitas data, uji rebilitas data, uji regresi sederhana, uji hipotesis, uji parsial t hitung (uji t). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa berdasarkan hasil penelitian maka dapat diambil kesimpulan bahwa promotion mix berpengaruh signifikan terhadap kepuasan nsabah, hal ini didasarkan pada hasil Uji t 2.383 > 2.022 nilai dengan sig 0,022 < 0,05 menunjukkan H0 ditolak dan Ha diterima. Berdasarkan uji Determinasi Nilai R Square 0,130 atau 13%, yang berarti menunjukkan sekitar 13% variabel kepuasan nasabah (Y) dipengaruhi oleh promotion mix (X). Sementara sisanya sebesar 87% dipengaruhi oleh variabel yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Maka penulis menarik kesimpulan dalam penelitian ini variabel promotion mix mempunyai pengaruh positif dan signifikan sebesar 0,022 dan hanya sekitar 13% promotion mix mampu menjelaskan variabel kepusan nasabah. en_US
dc.subject Promotion Mix dan Kepuasan Nasabah en_US
dc.title Pengaruh Promotion Mix Terhadap Kepuasan Nasabah Pada BPRS Puduarta Insani Medan Tembung en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account