Research Repository

Studi Optimasi Pola Tanam Daerah Irigasi Namu Sira-sira Kabupaten Langkat”

Show simple item record

dc.contributor.author Zaivina, Dini Sarah
dc.date.accessioned 2020-11-17T06:07:44Z
dc.date.available 2020-11-17T06:07:44Z
dc.date.issued 2017-03-20
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/12589
dc.description.abstract Irigasi sangatlah penting bagi kehidupan masyarakat khususnya petani pada lahan persawahan untuk mengairi dan memberikan pasokan air dilahan pertanian mereka. Daerah Irigasi (D.I) adalah suatu wilayah daratan yang kebutuhan airnya dipenuhi oleh system irigasi, biasanya merupakan areal persawahan yang membutuhkan banyak air untuk produksi padi. Adapun komponen untuk ketersediaan air yaitu debit andalan yang dihitung dengan menggunakan metode Mock. Sedangkan untuk komponen kebutuhan air irigasi mencakup pada kebutuhan air untuk penyiapan lahan dan dan alternatif pola tanam. Adapun besar debit andalan minimum sebesar 0,00 m3 /dt pada bulan Februari dan besar debit andalan maksimum sebesar 29,29 m3 /dt pada bulan September. Dan besar kebutuhan air maksimum adalah sebesar 2,4 lt/det/ha yang terdapat pada alternatif 2, sedangkan debit yang digunakan pada saat ini adalah berkisar 5,999 m3 /dt. Maka dari perhitungan dan evaluasi ternyata ketersediaan air yang masih mencukupi kebutuhan air pada areal irigasi Namu Sira-sira seluas 4172,5 ha. en_US
dc.subject Namu Sira-sira en_US
dc.subject Kebutuhan air irigasi. en_US
dc.subject Pola tanam en_US
dc.title Studi Optimasi Pola Tanam Daerah Irigasi Namu Sira-sira Kabupaten Langkat” en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account