Research Repository

Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning Dengan Pendekatan Active Knowledge Sharing Terhadap Hasil Belajar Akuntansi Siswa Kelas Xi Ips Sma Muhammadiyah 01 Medan Tahun Pembelajaran 2017/2018

Show simple item record

dc.contributor.author Sari, Linda
dc.date.accessioned 2020-11-12T06:09:38Z
dc.date.available 2020-11-12T06:09:38Z
dc.date.issued 2018-04-20
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/10860
dc.description.abstract Masalah dalam penelitian ini adalah rendahnya hasil belajar akuntansi siswa kelas XI IPS SMA Muhammadiyah 01 Medan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning Dengan Pendekatan Active Knowledge Sharing Terhadap Hasil Belajar Akuntansi Siswa Kelas Xi Ips Sma Muhammadiyah 01 Medan pada pokok materi Laporan keuangan perusahaan jasa Tahun Pelajaran 2017/2018. Penelitian ini dilaksanakan di SMA Muhammadiyah 01 yang beralamat di Jl. Utama No.170 Medan Matsum. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI SMA yang berjumlah 39 orang, sedangkan sampel yang digunakan adalah seluruh siswa kelas XI SMA yang berjumlah 39 orang (sampling jenuh). Instrumen penelitian dengan menggunakan angket yang berjumlah 15 item yang valid dan tes tertulis berbentuk uraian yang berjumlah 10 soal yang valid. Berdasarkan perhitungan persamaan regresi linier sederhana diperoleh bahwa Y = 34,290 + 0,933. Ini menunjukkan bahwa setiap peningkatan persamaan regresi linier untuk Model Pembelajaran problem based learning dengan pendekatan active knowledge sharing, maka akan terjadi peningkatan sebesar 0,933. Uji signifikansi dengan uji t diperoleh hasil sebesar 5,500 dengan signifikan 0,000. Sedangkan dari hasil uji determinasi diperoleh hasil 34,8% sedangkan sisanya 65,2% dipengaruhi oleh faktor lain diluar penelitian ini. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh yang sangat signifikan antara model pembelajaran problem based learning dengan pendekatan active knowledge sharing terhadap hasil belajar siswa kelas XI IPS SMA Muhammadiyah 1 Medan en_US
dc.subject Model Pembelajaran Problem Based Learning Dengan Pendekatan Active Knowledge Sharing Dan Hasil Belajar en_US
dc.title Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning Dengan Pendekatan Active Knowledge Sharing Terhadap Hasil Belajar Akuntansi Siswa Kelas Xi Ips Sma Muhammadiyah 01 Medan Tahun Pembelajaran 2017/2018 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account