Research Repository

Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Dengan Menggunakan Metode Role Playing Berbantu Media Animasi Pada Mata Pelajaran Pai Di SDN 058116 Kwala Sawit

Show simple item record

dc.contributor.author Sembiring, Surianto
dc.date.accessioned 2020-11-12T05:57:23Z
dc.date.available 2020-11-12T05:57:23Z
dc.date.issued 2018-04-04
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/10853
dc.description.abstract Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah metode Role Playing dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam di SDN 058116 Kwala Sawit. Penelitian ini dilaksanakan di SDN 058116 Kwala Sawit yang berjumlah 22 orang siswa. Penelitian ini menggunakan penelitian tindakan kelas dengan teknik pengumpulan data observasi, tes, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini adalah dimulai tes awal kepada siswa SDN 058116 Kwala Sawit yang berjumlah 22 siswa, maka diketahui bahwa 4 orang siswa atau 18,18 % siswa yang tingkat ketuntasan belajarnya , sedangkan 18 siswa lainnya yang sebesar 81,81% masih mendapatkan nilai dibawah ketuntasan belajar. Dari hasil tes awal ini maka diperoleh nilai rata-rata sebesar 40,90%. Pada siklus I diketahui bahwa 8 orang siswa atau 36,36 % siswa yang tingkat ketuntasan belajarnya , sedangkan 14 siswa lainnya yang sebesar 63,63% siswa masih mendapatkan nilai dibawah ketuntasan belajar <65%. Sedangkan nilai rata-rata siklus I ini sebesar 62,27%. Pada siklus II dari 22 orang siswa ada 19 siswa atau sebesar 86,36% yang hasil belajarnya tuntas, dan 3 siswa atau sebesar 13,63% yang tidak tuntas hasil belajarnya. en_US
dc.subject Hasil Belajar en_US
dc.subject Metode Role Playing en_US
dc.title Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Dengan Menggunakan Metode Role Playing Berbantu Media Animasi Pada Mata Pelajaran Pai Di SDN 058116 Kwala Sawit en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account