Research Repository

Pengaruh U-Turn ( Putar Balik Arah ) Terhadap Kinerja Arus Lalu Lintas Ruas Jalan Tengku Amir Hamzah Kota Medan (Studi Kasus)

Show simple item record

dc.contributor.author Wiranto, Riduansyah
dc.date.accessioned 2020-03-01T07:49:51Z
dc.date.available 2020-03-01T07:49:51Z
dc.date.issued 2019-09-25
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/1039
dc.description.abstract Untuk mengetahui pergerakan lalu lintas, pada ruas jalan dimungkinkan memiliki beberapa titik bukaan median yang memungkinkan kendaraan merubah arah perjalanan berupa gerakan putar balik arah atau diistilahkan sebagai gerakan Uturn. Kendaraan saat melakukan gerak u-turn pada bukaan median membutuhkan lebih banyak waktu, Kendaraan yang melewati ruas jalan ini mengalami kecepatan relative rendah sehingga memperburuk kondisi jalan, kendaraan akan melambat atau berhenti dan menimbulkan antrian kendaraan yang menyebabkan kemacetan lalu lintas. Oleh karena itu dilakukan penelitian yang bertujuan untuk menganalisa Volume u-turn lalu lintas, mengetahui tingkat pelayanan pada jalan Tengku Amir Hamzah, waktu tempuh rata-rata kendaraan yang akan melakukan u-turn, dan panjang antrian saat melakukan u-turn. Untuk mendapatkan tujuan tersebut digunakan metodologi MKJI 1997. Dari hasil penelitian tersebut didapatkan bahwa Volume u-turn lalu lintas adalah 416 knd/jam, Dengan tingkat pelayanan Jalan D waktu tempuh rata-rata kendaraan yang akan melakukan u-turn di jalan Tengku . Amir Hamzah adalah 12,4 detik dengan panjang antrian saat melakukan u-turn sebesar 22 meter. en_US
dc.publisher Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara en_US
dc.subject Arus lalu lintas en_US
dc.subject U-turn en_US
dc.subject Transportasi en_US
dc.title Pengaruh U-Turn ( Putar Balik Arah ) Terhadap Kinerja Arus Lalu Lintas Ruas Jalan Tengku Amir Hamzah Kota Medan (Studi Kasus) en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account