Research Repository

Penerapan Metode Pembelajaran Think Aloud Pair Problem Solving untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa

Show simple item record

dc.contributor.author Astuti, Dian Tri
dc.date.accessioned 2020-11-11T04:46:34Z
dc.date.available 2020-11-11T04:46:34Z
dc.date.issued 2018-03-20
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/10240
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah pembelajaran matematika menggunakan Metode Pembelajaran Think Aloud Pair Problem Solving dapat meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematika siswa SMPS ISLAM ANNUR PRIMA Medan T.P 2017/2018. Instrument penelitian yang digunakan adalah adalah tes, dan observasi. Tes yang digunakan adalah tes tertulis berbentuk uraian sebanyak 3 tes yang masing-masing terdiri dari 4 soal. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas VII SMPS ISLAM ANNUR PRIMA MEDAN yang berjumah 25 orang, sedangkan objek dalam penelitian ini adalah penerapan model pembelajaran Think Aloud Pair Problem Solving untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa. Dari hasi penelitian dapat dilihat kemampuan pemecahan masalah matematika pada tes awal memperoleh ketuntasan sebanyak 9 orang siswa (36%) dan sebanyak 16 orang siswa (64%), siklus I memperoleh ketuntasan belajar sebanyak 15 orang siswa (60%) dan sebanyak 10 orang siswa (40%) yang belum mencapai ketuntasan,pada pelaksanaan siklus II memperoleh ketuntasan sebanyak 18 orang siswa (72%) tuntas dan sebanyak 7 orang siswa (28%) yang belum mencapai ketuntasan. Sedangkan pada pelaksanaan siklus III memperoleh ketuntasan sebanyak 25 orang siswa (100%) tuntas dan tidak ada siswa (0%) yang belum mencapai ketuntasan. Kemampuan pemecahan masalah matematika siswa telah diterapkan pembelajaran TAPPS mendapat hasil pada tes awal ke siklus I mengalami peningkatan sebesar 24 %, siklus I ke siklus II mengalami peningkatan sebesar 42%, sedangakan pada siklus II ke siklus III mengalami peningkatan sebesar 72%. Proses penerapan pembelajaran TAPPS dilakukan sesuai dengan tahapan-tahapan pembelajaran TAPPS. Respon siswa selama proses pembelajaran dengan pembelajaran TAPPS adalah sangat baik. Meskipun terdapat kekurangan saat pelaksanaan siklus I, namun peneliti melakukan perbaikan dalam melaksanakan aktifitas mengajar di siklus II dan siklus III. Sehingga respon belajar siswa meningkat dari kategori “baik” menjadi “sangat baik en_US
dc.subject Model Pembelajaran Think Aloud Pair Problem Solving en_US
dc.title Penerapan Metode Pembelajaran Think Aloud Pair Problem Solving untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account