Research Repository

Evaluasi Percepatan Durasi Proyek Dengan Penambahanjam Kerja Lembur Dan Jumlah Alat Proyek Pembangunan Jalan Lintas Takengon – Uwaq (Kab Aceh Tengah)

Show simple item record

dc.contributor.author Pulungan, Muhammad Fadila Syaputra
dc.date.accessioned 2020-03-01T07:27:17Z
dc.date.available 2020-03-01T07:27:17Z
dc.date.issued 2019-09-19
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/1013
dc.description.abstract Waktu dan biaya sangat berpengaruh terhadap keberhasilan dan kegagalan suatu proyek. Tolok ukur keberhasilan proyek biasanya dilihat dari waktu penyelesaian yang singkat dengan biaya yang minimal tanpa meninggalkan mutu hasil pekerjaan. Tujuan dari penelitian ini adalah menghitung perubahan biaya dan waktu pelaksanaan proyek dengan variasi penambahan jam kerja (lembur) serta membandingkan hasil antara perubahan biaya sesudah penambahan jam kerja (lembur). Data-data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang diperoleh dari kontraktor pelaksana. Analisis data menggunakan program Microsoft Project 2007 dan metode time cost trade off. Hasil dari program Microsoft Project 2007 adalah lintasan kritis dan hasil dari metode time cost trade off adalah percepatan durasi dan kenaikan biaya akibat percepatan durasi dalam setiap kegiatan yang dipercepat. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dari hasil time cost trade off dengan penambahan beberapa jam kerja lembur per hari yang dilakukan penambahan beberapa waktu jam pada pekerjaan-pekerjaan yang kritis selama proyek berlangsung, diperoleh pengurangan durasi sebesar 24 hari, dari durasi normal 175 hari menjadi 151 hari dengan perubahan biaya total proyek yang terjadi akibat penambahan jam kerja yaitu dari biaya normal Rp 22.866.042.126,67 menjadi Rp 28.935.835.452,63 (selisih biaya Rp.6.069.793.326). Maka biaya mempercepat durasi proyek penambahan jam kerja (lembur) lebih mahal dibandingkan dengan biaya normal di karenakan adanya penambahan alat , pekerja sehingga berpengaruh terhadap upah dan waktu. en_US
dc.publisher Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara en_US
dc.subject Percepatan Durasi Proyek en_US
dc.subject Manajemen Proyek en_US
dc.subject Penambahan Jam Kerja Lembur en_US
dc.title Evaluasi Percepatan Durasi Proyek Dengan Penambahanjam Kerja Lembur Dan Jumlah Alat Proyek Pembangunan Jalan Lintas Takengon – Uwaq (Kab Aceh Tengah) en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account