Research Repository

Analisis Keefektifan Belajar Dengan Menggunakan Teknik Respon Terinci Pada Siswa SMP Asuhan Jaya Medan T.P 2017/2018

Show simple item record

dc.contributor.author Nasution, Ilhamuddin
dc.date.accessioned 2020-11-11T03:09:57Z
dc.date.available 2020-11-11T03:09:57Z
dc.date.issued 2018-02-18
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/10138
dc.description.abstract Tujuan dalam penelitian ini adalah Untuk mengetahui bagaimana keefektifan belajar matematika ditinjau dari hasil belajar dengan menggunakan teknik respon terinci pada siswa SMP Asuhan Jaya Medan T.P 2017/2018. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Asuhan Jaya Medan T.P 2017/2018 yang berjumlah 64 orang, sedangkan yang menjadi sampelnya adalah kelas VIII-C yang berjumlah 28 orang. Instrumen penelitian yang digunakan adalah berupa tes uraian yang berjumlah 5 soal. Dari analisa data diperoleh ketuntasan belajar matematika siswa menggunakan Teknik Respon Terinci pada siswa Asuhan Jaya Medan T.P 2017/2018 adalah “Sangat Baik”. Dari 28 orang siswa ada 25 orang atau 89,28% telah mencapai ketuntasan belajar. Aktivitas belajar matematika siswa menggunakan Teknik Respon Terinci pada siswa SMP Asuhan Jaya Medan T.P 2017/2018 “efektif” karena seluruh indikator memenuhi kriteria batasan efektivitas siswa. Ketercapaian keefektifan kemampuan guru menggunakan tenkin respon terinci Medan T.P 2017/2018 adalah “efektif” dengan kriteria persentase 71%. en_US
dc.subject Analisis keefektifan en_US
dc.subject Tenkik Respon Terinci en_US
dc.title Analisis Keefektifan Belajar Dengan Menggunakan Teknik Respon Terinci Pada Siswa SMP Asuhan Jaya Medan T.P 2017/2018 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account