DSpace Repository

Makna Kain Ulos Sebagai Media Komunikasi Dalam Adat Batak Toba

Show simple item record

dc.contributor.author Hasibuan, Akmal fauzi
dc.date.accessioned 2024-12-11T09:43:51Z
dc.date.available 2024-12-11T09:43:51Z
dc.date.issued 2024-08-29
dc.identifier.uri https://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/26627
dc.description.abstract Salah satu suku yang terdapat diwilayah barat Indonesia khususnya Sumatera Utara adalah suku Batak toba merupakan salah satu yang gemar melakukan budaya tenun,sehingga salah satu kearifan loka suku Batak Toba yaitu kain ulos , Ulos merupakan kain tradisonal yang diperoleh melalui proses tenun yang dilakukan oleh wanita batak sehingga menghasilkan berbagai macam corak. Setiap kain ulos melambangkan pesan yang berbeda-beda tergantung dari jenis dan tujuan pembuatan kain ulos tersebut. simbol yang diusung oleh kain ulos tercemin dari corak, corak dan warna kain ulos yang di buat pada ulos Martonun, Oleh karena itu jenis dan makna dari setiap jenis kain ulos melambangkan sesuatu dari kearifan lokal suku Batak Toba Kain ulos suku Batak Toba melambangkan beberapa arti : Ulos Ragi Hotang biasanya digunakan untuk ulos seseorang dengan harapan semoga tuhan memberikan hasil yang terbaik, dan corak (Ragi).memberikan kesan seolah-olah ulos itu hidup, sehingga masyarakat menyebutnya ragi hidup yang merupakan lambang kehidupan.Kain ulos adalah kain tradisional khas suku Batak di Sumatra Utara, Indonesia,yang meliki makna mendalam dalam simbolis dalam budaya Batak.Ulos bukan sekedar kain penutup tubuh,tetapi juga menjadi simbol kasi sayang,keberkahan,dan perlindungan.Dalam tradisi Bata,Ulos sering digunakan pada berbagai upacara adat,seperti pernikahan,kelahiran,dan kematian,serta diberikan sebagai bentuk doa restu.Makna Ulos juga terkait erat dengan konsep hubungan antara manusia dan alam.Setiap jenis dan motif Ulos memiliki arti khusus yang disesuaikan dengan acara atau momen tertentu,seperti ulos rangidup yang melambangkan kehidupan,Ulos sadum sebagai simbol ikatan pers. en_US
dc.publisher UMSU en_US
dc.subject Makna Kain Ulos Sebagai Media Komunikasi Dalam Adat Batak Toba en_US
dc.title Makna Kain Ulos Sebagai Media Komunikasi Dalam Adat Batak Toba en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account