DSpace Repository

ANALISIS MAKNA NON VERBAL PADA KARAKTER TOKOH UTAMA FILM DUNIA TANPA SUARA KARYAHANUNG BRAMANTIO

Show simple item record

dc.contributor.author HIDAYAT, MUHAMMAD TAUFIK
dc.date.accessioned 2024-11-05T03:18:35Z
dc.date.available 2024-11-05T03:18:35Z
dc.date.issued 2024-09-23
dc.identifier.uri https://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/25836
dc.description.abstract Penelitian ini mengkaji makna komunikasi non-verbal pada karakter tokoh utama dalam film Dunia Tanpa Suara karya Hanung Bramantyo dengan pendekatankualitatif menggunakan metode deskriptif dan interpretatif. Film ini menonjolkankomunikasi non-verbal sebagai alat utama naratif, mengingat ceritanya berfokus pada tokoh utama yang tuli. Dengan menggunakan teori kinesik dari RayBirdwhistell, penelitian ini menganalisis gerakan tubuh, ekspresi wajah, dan isyarat non-verbal melalui tangkapan layar dari film. Analisis tematik dilakukan untuk mengidentifikasi dan mengelompokkan tema utama seperti keterhubungan,kecemburuan, isolasi, dan rekonsiliasi yang muncul dalam komunikasi non-verbal.Temuan penelitian menunjukkan bahwa komunikasi non-verbal berperan penting dalam memperdalam pemahaman penonton terhadap dinamika hubungan antar karakter tanpa perlu dialog verbal. Penelitian ini menyoroti kekuatan komunikasinon-verbal dalam membangun koneksi emosional yang mendalam danmenyampaikan pesan emosional serta sosial yang signifikan. Penelitian ini jugamemberikan kontribusi pada pemahaman yang lebih luas mengenai penggunaanbahasa tubuh dalam film dan media. Dengan mengeksplorasi bagaimanakomunikasi non-verbal digunakan untuk menggambarkan dan menyampaikanmakna secara efektif, penelitian ini memperluas wawasan tentang pentingnyakomunikasi non-verbal dalam narasi film. Temuan ini diharapkan dapatmemberikan insight berharga bagi studi komunikasi, khususnya dalam konteks filmdan media, serta bagi pembuat film yang ingin memanfaatkan bahasa tubuh untukmenyampaikan cerita dan pesan. en_US
dc.publisher umsu en_US
dc.subject Komunikasi Non-Verbal en_US
dc.subject Kinesik en_US
dc.subject Analisis Tematik en_US
dc.title ANALISIS MAKNA NON VERBAL PADA KARAKTER TOKOH UTAMA FILM DUNIA TANPA SUARA KARYAHANUNG BRAMANTIO en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account