dc.description.abstract |
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh etika auditor,
pengalaman auditr serta independensi auditor terhadap kualitas audit di kantor
Akuntan Publik Kota Medan. Dalam penelitian ini menggunakan jenis penelitian
yang dilakukan adalah penelitian assosiatif. Pengambilan sampel pada penelitian
ini menggunakan rumus slovin. Adapun teknik pengumpulan data yang digunakan
adalah kuesioner. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi
linier berganda. Hasil penelitian ini adalah sebagai berikut: (1) Etika Auditor tidak
berpengaruh terhadap Kualitas Audit, (2) Pengalaman Auditor tidak berpengaruh
terhadap Kualitas Audit, (3) Independensi Auditor berpengaruh terhadap Kualitas
Audit, (4) Etika Auditor, Pengalaman Auditor, dan Independensi Auditor secara
simultan (bersama-sama) berpengaruh terhadap Kualitas Audit. |
en_US |