DSpace Repository

Meningkatkan Perkembangan Kreativitas Anak Melalui Kegiatan Melukis Dengan Benang Di Ra Ar-Rahman Tanjung Morawa

Show simple item record

dc.contributor.author Kosasih, Nicce
dc.date.accessioned 2020-03-02T09:40:19Z
dc.date.available 2020-03-02T09:40:19Z
dc.date.issued 2019-02
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/1517
dc.description.abstract Kurangnya minat anak melakukan aktivitas kreatif di Kelompok B RA Ar-Rahman Tanjung Morawa menjadikan anak kurang kreatif. Biasanya aktivitas melukis yang dilakukan di RA AR-Rahman hanya dengan menggunakan kuas sehingga peneliti melakukan sesuatu yang baru yaitu melukis dengan benang. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kreativitas anak melalui kegiatan melukis dengan benang di RA Ar-Rahman Tanjung Morawa. Prosedur penelitian dilakukan dengan menggunakan pendekatan kualitatif dan kuantitatif, untuk mendapatkan data dan analisis melalui observasi dan dokumentasi PTK. Pelaksanaan penelitian dilakukan melalui tiga siklus yang dirancang secara sistematis dengan beberapa tahapan yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan dan refleksi. Subjek pada penelitian adalah anak kelompok B yang berjumlah 20 anak di RA ArRahman Tanjung Morawa TP 2018-2019. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi yaitu hasil penilaian kreativitas anak, lembar kerja anak dan dokumentasi. Hasil analisis data pada grafik prasiklus yang berhasil mencapai anak rata-rata Prasiklus 8.75%, Siklus I : 31.25%, Siklus II : 68.75% dan Siklus III : 86.25%. Simpulan penelitian ini adalah melalui kegiatan dengan benang dapat meningkatkan kreativitas anak di RA Ar-Rahman Tanjung Morawa. en_US
dc.subject Kreativitas en_US
dc.subject Melukis en_US
dc.subject Benang en_US
dc.title Meningkatkan Perkembangan Kreativitas Anak Melalui Kegiatan Melukis Dengan Benang Di Ra Ar-Rahman Tanjung Morawa en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account