Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/6914
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorTambah, Muhammad-
dc.date.accessioned2020-11-02T09:48:46Z-
dc.date.available2020-11-02T09:48:46Z-
dc.date.issued2019-10-
dc.identifier.urihttp://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/6914-
dc.description.abstractTujuan dari penelitian ini adalah 1). Untuk menganalisis bagaimana tingkat produktivitas luas lahan padi sawah didaerah penelitian.. 2). Untuk menganalisis bagaimana pengaruh status kepemilikan lahan terhadap produktivitas usaha tani padi sawah. 3).Untuk menganalisis bagaimana tingkat pendapatan usahatani padi sawah di daerah penelitian..Metode penelitian yang digunakan adalah studi kasus (case study).Daerah penelitian ditentukan secara sengajaDesa Selat Beting kecamatan Panai Tengah Kabupaten Labuhan Batu. Populasi dalam pengambilan sampel ini adalah seluruh petani padi sawah yang berjumlah 110 Petani yang berada di Desa Selat Beting kecamatan Panai Tengah Kabupaten Labuhan Batu. jumlah sampel penelitian sebanyak 30 orang sudah dapat mewakili seluruh keseluruhan populasi dan sudah layak digunakan untuk uji statistik.Dari hasil penelitian yang dilakukan maka didapatlah kesimpulan sebagai berikut: 1). Tingkat produktivitas lahan padi sawah didaerah penelitian sebesar 6.209 Kg/Ha. Dengan jumlah produksi permusim sebanyak 3.353 Kg dan luas lahan sebesar 0,54 Ha. 2). Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa tidak ada pengaruh yang besar antara status kepemilikan lahan terhadap tingkat produktivitas usahatani padi sawah di daerah penelitian. 3)Penerimaan usahatani padi sawah sebesar Rp. 15.090.000 dan total biaya petani sebesar Rp. 7.065.344,343. Maka pendapatan usahatani padi sawah di daerah penelitian yaitu Rp. 8.024.655,657 dengan priode produksi selama 3 bulan.en_US
dc.subjectStatus Kepemilikan Lahanen_US
dc.subjectProduktivitasen_US
dc.subjectUsahatani Padi Sawahen_US
dc.titlePengaruh Status Kepemilikan Lahan Terhadap Produktivitas Usahatani Padi Sawah Di Desa Selat Beting, Kecamatan Panai Tengah, Kabupaten Labuhan Batuen_US
dc.typeThesisen_US
Appears in Collections:Agribusiness

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
SKRIPSI MUHAMMAD TAMBAH.pdf1.28 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.