Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/5549
Title: Analisis Biaya Modal Dalam Meningkatkan Tingkat Pengembalian Investasi Pada PT. Pelayaran Nasional Bina Buana Tbk
Authors: Syahputra, Ablan
Keywords: Biaya Modal;Tingkat Pengembalian Investasi
Issue Date: 19-Mar-2019
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis biaya modal pada PT. Pelayaran Nasional Bina Buana Tbk. Untuk mengetahui dan menganalisis tingkat pengembalian investasi pada PT. Pelayaran Nasional Bina Buana Tbk. Untuk mengetahui dan menganalisis biaya modal dalam meningkatkan tingkat pengembalian investasi pada PT. Pelayaran Nasional Bina Buana Tbk. Dalam penelitian ini, teknik analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif, yaitu dengan cara menganalisis data biaya modal kemudian ditarik kesimpulan dari data laporan keuangan. Data penelitian dianalisis dengan pendekatan menganalisi biaya modal dalam meningkatkan keputusan investasi. Kondisi biaya modal yang diukur dengan menggunakan DER pada PT Pelayaran Nasional Bina Buana Raya dari tahun 2012-2017 mengalamin peningkatan dan masih ada nilai DER yang berada diatas nilai satu. Berdasarkan hasil analisis, dapat diketahui bahwa ROI dari tahun 2012 s/d 2017 cenderung mengalami penurunan yang cukup signifikan dimana : ROI tertinggi pada tahun 2013 yaitu sebesar 7,55, ROI terendah terjadi pada tahun 2015 yaitu sebesar -9,71. Berdasarkan hasil analisis pembahasan, dapat diketahui bahwa ROI dari tahun 2012 s/d 2017 cenderung mengalami penurunan yang cukup signifikan dimana : ROI tertinggi pada tahun 2012 yaitu sebesar 5,01. ROI terendah terjadi pada tahun 2015 yaitu sebesar -17,67
URI: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/5549
Appears in Collections:Accounting

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
SKRIPSI ABLAN.pdf6.75 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.