Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/2695
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorRitonga, Elyana Sahfitri-
dc.date.accessioned2020-03-18T02:57:31Z-
dc.date.available2020-03-18T02:57:31Z-
dc.date.issued2019-10-10-
dc.identifier.urihttp://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/2695-
dc.description.abstractRumusan masalahdalam penelitian ini adalah apakah model Everyone is a Teacher Here dapat meningkatkan kreativitas siswa dalam menyelesaikan soal cerita pada pembelajaran matematika pada SMP Taman Siswa Medan T.P 2019/2020. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui model Everyone is a Teacher Here dapat meningkatkan kreativitas siswa dalam menyelesaikan soal cerita pada pembelajaran matematika pada SMP Taman Siswa Medan T.P 2019/2020. Jenis penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas atau Classroom Action Research dengan menggunakan model Everyone is a Teacher Here. Instrumen penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah tesdan observasi. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VIII-1 di sekolah SMP Taman Siswa Medan sebanyak 25 siswa, yang terdiri dari 18 siswa laki – laki dan 7 siswa perempuan. Objek penelitian ini adalah meningkatkan kreativitassiswa dalam menyelesaikan soal cerita menggunakan model everyone is a teacher here di kelas VIII-1 pada SMP TamanSiswa Medan. Dari hasil penelitian dapat dilihat peningkatan ketuntasan belajar siswa pada pokok bahasan Sistem Persamaan Linear Dua Variabel pada tahap awal sebesar 16% meningkat menjadi 60% pada siklus I, dan pada siklus II meningkat menjadi 84%. Dan kreativitas siswa dalam menyelesaikan soal cerita juga meningkat, hal ini terlihat pada lembar kreativitas siswa pada siklus I mencapai hasil rata-rata 66,8% dalam kategori kurang kreatif, kemudian pada siklus II meningkat menjadi 85,4% dalam kategori kreatif. Dari hasil penelitian yang dilakukan dapat disimpulkan bahwa model everyone is a teacher heredapat meningkatkan kreativitas siswa dalam menyelesaikan soal cerita pada pembelajaran matematika pada SMP Tamansiswa Medan T.P 2019/2020.en_US
dc.subjectModel Everyone is a Teacher Hereen_US
dc.subjectKreativitas Siswaen_US
dc.subjectMenyelesaikan Soal Ceritaen_US
dc.subjectMatematikaen_US
dc.titleUpaya Peningkatan Kreativitas Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Cerita Pada Pembelajaranmatematika Menggunakan Model Everyone Is A Teacher Herepada SMP Tamansiswa Medan T.P 2019/2020en_US
dc.typeThesisen_US
Appears in Collections:Mathematics education



Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.