Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/26385
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorDisman, Romi-
dc.date.accessioned2024-11-18T07:45:38Z-
dc.date.available2024-11-18T07:45:38Z-
dc.date.issued2024-09-13-
dc.identifier.urihttps://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/26385-
dc.description.abstractPraktik penghindaran pajak oleh wajib pajak luar negeri menyebabkan berkurangnya sumber pendapatan negara di Indonesia. Penerapan sistem Automatic Exchange of Information (AEoI) diharapkan dapat mengatasi masalah tersebut. Namun, terdapat kesenjangan antara teori dan praktik, serta kurangnya penelitian dan pemahaman masyarakat mengenai sistem ini. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perkembangan publikasi internasional terkait AEoI dalam perpajakan, mengidentifikasi tren topik penelitian, dan menganalisis peluang penelitian di masa depan. Metode yang digunakan adalah analisis bibliometrik dengan pendekatan deskriptif kuantitatif, dengan data yang diperoleh bersumber dari artikel yang memuat kata kunci "Automatic Exchange of Information" dalam database Scopus dari tahun 2020-2024. Data diperoleh melalui teknik pencarian di Publish or Perish dan dianalisis menggunakan VOSviewer. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jumlah publikasi terkait AEoI mencapai 799 artikel dengan fluktuasi tahunan. Tahun 2021 mencatatkan jumlah publikasi tertinggi, sementara tren topik yang relevan terdiri dari beberapa kata kunci, seperti "information," "exchange," dan "control." Dari analisis network visualization, teridentifikasi enam klaster topik penelitian yang menunjukkan adanya hubungan potensial antara "tax evasion" dan "exchange." Selain itu, analisis overlay menunjukkan bahwa penelitian terkini berkaitan dengan kata kunci seperti "recognition," "deep learning," dan "detection." Temuan ini memberikan gambaran tentang perkembangan dan potensi penelitian AEoI di masa depan, serta mengindikasikan perlunya peningkatan pemahaman dan penelitian lebih lanjut dalam bidang perpajakan di Indonesia .en_US
dc.publisherumsuen_US
dc.subjectAutomatic Exchange of Informationen_US
dc.subjectAEoIen_US
dc.subjectpenghindaran pajaken_US
dc.titlePEMETAAN PENELITIAN SEPUTAR AUTOMATIC EXCHANGE OF INFORMATION (AEOI) DALAM PERPAJAKAN: STUDI BIBLIOMETRIK MENGGUNAKAN VOSVIEWERen_US
dc.typeThesisen_US
Appears in Collections:Accounting

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
ROMI_TUGAS AKHIR_CD_2005170179_Akuntansi.pdfFull Text3.32 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.