Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/25875
Title: IMPLEMENTASI PERATURAN DAERAH NOMOR 10 TAHUN 2021 TENTANG TERTIB JALAN DI KOTA MEDAN
Authors: MUHAMMAD, ALFANDI
Keywords: Kebijakan Publik;Kemacetan;Tertib Jalan
Issue Date: 1-Aug-2024
Abstract: Kemacetan lalu lintas sering terjadi pada kawasan yang mempunyai intensitas kegiatan dan jumlah volume lalu lintas yang tinggi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana implementasi peraturan daerah nomor 10 tahun 2021 tentang tertib jalan di kota medan. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif dengan analisis kualitatif yaitu data yang dikumpulkan dari hasil wawancara dengan narasumber untuk mendeskripsikan implementasi Peraturan Daerah nomor 10 tahun 2021 tentang tertib jalan di kota Medan, melalui wawancara terbuka dengan pihak satuan polisi pamong praja kota medan dan masyarakat pengguna jalan. adapun empat kategorisasi dalam penelitian ini yaitu a). komunikasi, b). sumberdaya, c). disposisi, d). struktur birokrasi. dari penelitian yang telah dilakukan didapatkanlah hasil penelitian bahwa Implementasi Peraturan Daerah Nomor 10 Tahun 2021 Tentang Tertib Jalan di Kota Medan telah terimplementasi namun mash memiliki kekurangan dalam setiap aspek pelaksanaannya. Dimana masih saja ada oknum-oknum pelaku Pak Ogah yang masih melakukan kegiatan pengaturan lalu lintas yang sudah jelas tanpa izin dan wewenang yang legal. Hal ini terjadi dikarenakan semakin banyak sebaran titik kemacetan di Kota Medan sendiri yang menyebabkan menjadi kurangnya anggota legal yang bertugas yang menyebabkan masih adanya oknum Pak Ogah yang muncul dan mengatur lalu lintas
URI: https://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/25875
Appears in Collections:Public Administration Science

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
SKRIPSI MUHAMMAD ALFANDI ACC DELUX (1) (1).pdfFull text2.07 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.