Please use this identifier to cite or link to this item:
https://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/25789
Title: | Pengaruh Media Big Book 3D terhadap Keterampilan Membaca Siswa kelas III SD Muhammadiyah 25 Medan |
Authors: | Polem, Putri Ramadani |
Keywords: | Big Book 3D;Keterampilan Membaca |
Issue Date: | 31-Aug-2024 |
Publisher: | UMSU |
Abstract: | Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keterampilan membaca pada siswa kelas III SD Muhammadiyah 25 Medan sebelum dan sesudah menggunakan media Big Book 3D dan juga untuk mengetahui Pengaruh Media Big Book 3D terhadap Keterampilan Membaca Siswa Kelas III SD Muhammadiyah 25 Medan. jenis penelitian ini adalah Kuantitatif dengan Populasi penelitian adalah seluruh kelas III SD Muhammadiyah 25 Medan yang berjumlah 20 siswa. Teknik pengambilan Sampel yaitu Total Sampling yang dimana seluruh anggota populasi digunakan sebagai sampel. Teknik pengumpulan data dalam penelitin ini menggunakan lembar observasi. Berdasarkan Hasil nilai rata-rata yang diperoleh kelas pre-test adalah 41,50 sedangkan hasil nilai rata-rata yang diperoleh kelas post-test adalah 96,75. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh hasil perhitungan hipotesis menggunakan uji Paired Samples T-Test diperoleh hasil bahwa nilai sig. (2-tailed) adalah 0,000 < 0,05, sehingga dapat dikatakan bahwa Ha diterima dan Ho ditolak. Hasil analisis data tersebut dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan antara pretest dan posttest dengan demikian dapat dinyatakan terdapat pengaruh antara penggunaan media Big Book 3D terhadap keterampilan membaca siswa kelas III SD Muhammadiyah 25 Medan. |
URI: | https://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/25789 |
Appears in Collections: | Primary Teacher Education |
Files in This Item:
File | Description | Size | Format | |
---|---|---|---|---|
SKRIPSI_PUTRI RAMADANI POLEM_2002090113.pdf | 3.81 MB | Adobe PDF | View/Open |
Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.