Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/23160
Title: ANALISIS POTENSI SUBSEKTOR PERIKANAN TERHADAP PEREKONOMIAN KABUPATEN TAPANULI TENGAH
Authors: Putri, Andriani Tanjung
Keywords: Subsektor Perikanan;Pertumbuhan Ekonomi;LQ;Shift Share
Issue Date: 14-Aug-2023
Abstract: Tujuan penelitian ini untuk menganalisis potensi subsektor perikanan di Kabupaten Tapanuli Tengah untuk mengetahui perkembangan subsektor perikanan dan perkembangan pertumbuhan ekonomi serta pendapatan nasional di Tapanuli Tengah. Data yang digunakan adalah data sekunder diperoleh dari Badan Pusat Statistik (BPS) dan Kementerian Kelautan dan Perikanaan (KKP) Kabupaten Tapanuli Tengah dan Sumatera Utara tahun 2013 sampai dengan 2022 serta Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis kualitatif normatif. Dalam penelitian ini analisis yang digunakan untuk mengetahui potensi subsektor perikanan terhadap Perekonomian Kabupaten Tapanuli Tengah, menggunakan data berupa angka atau nilai, yang kemudian dievaluasi dengan menambahkan informasi untuk menjelaskan data kualitatif menggunakan metode Location Quotient (LQ),dan analisis shift share. Hasil penelitian yang didapatkan subsektor perikanan menggunakan Location Quotient (LQ) mengalami kenaikan di tahun 2022 dan menjadi titik awal di tahun 2013 dengan hasil LQ di tahun 2013 sebesar 79,38 hingga tahun 2022 mencapai 82,09.
URI: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/23160
Appears in Collections:Economic development

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
SKRIPSI PUTRI ANDRIANI TANJUNG.pdfFull Text2.87 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.