Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/22785
Title: ANALISIS SISTEM AKUNTANSI PENGGAJIAN DAN PENGUPAHAN DALAM UPAYA MENINGKATKAN EFEKTIVITAS PENGENDALIAN INTERN PERUSAHAAN PADA PT. TARA BINTANG NUSA PANGKALAN BRANDAN
Authors: TARIGAN, DESTARI AMELIA BR
Keywords: Sistem Akuntansi;Efektivitas Pengendalian Intern
Issue Date: 24-Nov-2023
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis sistem penggajian dan pengupahan yang diterapkan dapat meningkatkan efektivitas pengendalian intern Perusahaan di PT. Tara Bintang Nusa Pangkalan Brandan. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif dan Teknik pengumpulan data yang digunakan dengan metode wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis yang digunakan adalah Teknik analisis deskriptif yaitu dengan cara menganalisis data dan wawancara secara langsung, sedangkan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang merupakan sumber data penelitian yang diperoleh secara langsung dari sumber asli. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan sistem akuntansi penggajian dan pengupahan PT. Tara Bintang Nusa Pangkalan Brandan dalam memenuhi unsur-unsur dan tujuan pengendalian intern sistem penggajian dan pengupahan masih kurang efektif. Hal ini ditandai dengan adanya sistem komputerisasi yang kurang mendukung, prosedur pencatatan waktu kurang efektif karena Perusahaan tidak mencatat waktu pulang karyawan, serta adanya perangkapan tugas dalam sistem akuntansi penggajian dan pengupahan.
URI: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/22785
Appears in Collections:Accounting

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
skripsi Destari Amelia Br Tarigan.pdfFull Text3.47 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.