Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/22362
Title: EVALUASI PERENCANAAN PERKERASAN JALAN DENGAN METODE AASHTO 1993 DAN BINAMARGA (SIMPANG TANJUNG KASAU BANDAR MASILAM)
Authors: Hudanshah, M.H.Kokoh
Keywords: AASHTO,Analisa Komponen,Tebal Perkerasan
Issue Date: 21-Nov-2023
Abstract: Perkerasan Jalan yaitu struktur lapis yang terletak di atas tanah dasar terdapat lapisan pondasi atas serta pondasi bawah yang setiap lapis terdiri dari agregat – agregat yang dipadatkan yang memiliki fungsi untuk untuk menyalurkan tegangan akibat beban roda dan bertujuan untuk Lancarnya arus lalu-lintas akan sangat mendukung perkembangan ekonomi suatu daerah jalan Sp. Tanjung Kasau - Bandar Masilam (Batas Kab. Simalungun) di Kab. Batubara sep. 5,52 Km Ruas Jalan Sp. Tanjung Kasau - Bandar Masilam (Batas Kab. Simalungun) Parameter yang dimaksud dalam hal ini mencakup tebal perkerasan. Dalam menetukan ketebalan perkerasan lentur terdapat beberapa metode yang dapat digunakan.Termasuk pada pengeavaluasian perkerasan jalan ini menggunakan metode Binamarga Analisa Komponen dan Metode AASHTO 1993 untuk perkerasan. Berdasarkan perhitungan yang telah dilakukan diperoleh hasil pada Metode Binamarga Analisa Komponen untuk Lapisan AC-WC 5.0 cm Lapisan AC-BC 6.0 cm, Agregat kelas A 20.0 cm dan Agregat kelas B 20.0cm. Sedangkan pada Metode AASHTO 1993 yaitu Lapisan Permukaan dengan ketebalan 10 cm, Lapisan Pondasi Kelas A dengan ketebalan 8 cm, Lapisan Pondasi Kelas B dengan ketebalan 9 cm.pengevaluasian berfokus pada perbandingan ketebalan antara kedua metode yang digunakan kemudian dibandingkan dan memilih metode yang paling efesien
URI: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/22362
Appears in Collections:Civil Engineering

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
TA KOKO sidang new.pdf1.97 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.