Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/20648
Title: IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENERTIBAN JALUR HIJAU DAN SUNGAI DI KOTA MEDAN
Authors: BAYU, DIMAS SUHARJI
Keywords: Implementasi;Penertiban;Jalur Hijau dan Sungai
Issue Date: 24-May-2023
Abstract: Jalur hijau adalah setiap jalur yang terbuka sesuai rencana kota yang peruntukan, penataan, dan pegawasannya dilakukan oleh Pemerintahan Daerah. Dalam melakukan penertiban jalur hijau dan sungai tersebut tentunya harus dengan menetapkan kebijakan kebijakan yang sangat efektif, sehingga kebijakan-kebijakan yang telah disusun dan direncanakan dapat berjalan sesuai dengan tujuan yang telah ditetapkan. Adapun yang menjadi permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana implementasi kebijakan penertiban jalur hijau dan sungai di Kota Medan. Dan memiliki tujuan untuk meningkatkan penertiban jalur hijau dan sungai pada Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman, Cipta Karya dan Tata Ruang serta agar terciptanya ketentraman dan ketertiban di masyarakat. Adapun jenis penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif dengan analisis kualitatif dan pengumpulan data menggunakan teknik wawancara, observasi dan dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian yang penulis menunjukkan bahwa penertiban jalur hijau dan sungai di Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman, Cipta Karya dan Tata Ruang sudah terlaksana dengan baik Hal ini menunjukkan dengan Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman, Cipta Karya dan Tata Ruang sudah menolak keras kepada masyarakat bahwasannya tidak dperbolehkan beraktivitas atau membangun di Kawasan jalur hijau dan sungai dan bagi yang melanggar dapat dikenakan sanksi yang tegas dari Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman, Cipta Karya dan Tata Ruang tersebut.
URI: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/20648
Appears in Collections:Public Administration Science

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
SKRIPSI BAYU DIMAS SUHARJI.pdfFull Text3.06 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.