Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/18837
Title: PENGARUH PENGGUNAAN INFORMASI AKUNTANSI DENGAN KETIDAKPASTIAN LINGKUNGAN TERHADAP KEBERHASILAN USAHA KECIL DAN MENENGAH (UKM) DI KOTA MEDAN
Authors: SUDIRA, ULVA AMELIA
Keywords: Penggunaan Informasi Akuntansi;Ketidakpastian Lingkungan;Keberhasilan Usaha
Issue Date: 22-Oct-2022
Abstract: Keberhasilan bisnis tergantung pada beberapa faktor, Informasi akuntansi merupakan faktor penting dalam menentukan keberhasilan suatu bisnis. Informasi akuntansi keputusan pengembangan pasar, penetapan harga, dan pengambilan keputusan yang tepat dapat menentukan keberhasilan perusahaan Bisnis (Wibowo & Kurniawati, 2015). Informasi akuntan pengusaha untuk mencapai kesuksesan bisnis, tetapi praktik akuntansi keuangan UKM Indonesia masih rendah dan memiliki banyak kelemahan karena beberapa penyebab yaitu pendidikan rendah, kurangnya pemahaman tentang standar akuntansi keuangan (SAK) Tidak ada peraturan yang memerlukan persiapan dari pengelola atau pemilik Laporan Keuangan UKM (Wibowo & Kurniawati, 2015). Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh penggunan informasi akuntansi terhadap keberhasilan UKM di kota medan dan untuk menguji dan menganalisis pengaruh ketidakpastian lingkungan terhadap keberhasilan UKM di kota medan. Penelitian ini menggunakan populasi sebanyak 124 UKM di kota medan. Pendekatan penelitian ini menggunakan kuantitatif asosiatif. Cara pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan purposive sampling sebanyak 50 UKM, data diperoleh dengan menyebarkan kuesioner kepada UKM di kota medan. Hasil penelitian ini bahwa penggunaan informasi akuntasi tidak berpengaruh positif terhadap keberhasilan UKM di kota medan dan ketidakpastian lingkungan berpengaruh positif terhadap keberhasilan UKM di kota medan
URI: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/18837
Appears in Collections:Accounting

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
SKRIPSI ULVA TERBARU salinan.pdfFull Text3.12 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.