Please use this identifier to cite or link to this item:
https://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/16944
Title: | Analisis Perpindahan Panas Kawat Tembaga Pada Aliran Laminer |
Authors: | Algi Fari, Muhammad Umurani, Khairul |
Keywords: | Bilangan Reynold;saluran persegi panjang;kecepatan |
Issue Date: | 24-Apr-2021 |
Publisher: | UMSU |
Abstract: | Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perpindahan panas kawat tembaga pada aliran laminar supaya kita tahu apa-apa saja yang dialami pada kawat tembaga setelah dialirkan fluida berjenis laminar. Kawat tembaga akan diberikan arus dan tegangan dari baterai sehingga kawat tembaga menjadi panas dan sangat berpengaruh jika fluida melewati kepermukaan kawat. Analisis ini menggunakan perhitungan Reynold untuk menentukan jenis aliran dan perhitungan konveksi untuk menentukan berapa kalor yang didiberikan pada kawat dan berapa kalor yang hilang pada kawat. Perhitungan bilangan Reynold sangat mempengaruhi bilangan-bilangan lainnya sehingga apabila bilangan Reynold semakin tinggi maka akan semakin tinggi jugalah nilai perpindahan kalor. Untuk pengambilan data dilakukan kurang lebih 5 menit sekali dengan masing kecepatan fluida sebesar 1 m / s, 1.2m / s, 1.4 m / s, 1.6m / s, dan 1.8m / s. |
URI: | http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/16944 |
Appears in Collections: | Electrical Engineering |
Files in This Item:
File | Description | Size | Format | |
---|---|---|---|---|
TUGAS AKHIR MHDALGHI.pdf | 2.56 MB | Adobe PDF | View/Open |
Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.