Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/1496
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorSaputra-
dc.date.accessioned2020-03-02T06:46:41Z-
dc.date.available2020-03-02T06:46:41Z-
dc.date.issued2019-09-12-
dc.identifier.urihttp://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/1496-
dc.description.abstractTujuan dari penelitian ini adalah untuk: (1) mengetahui peningkatan kemampuan berpikir kreatif matematis siswa yang memperoleh pembelajaran model discovery learning dan siswa yang memperoleh pembelajaran Ekspositori, (2) mengetahui peningkatan kemampuan representasi matematis siswa yang memperoleh pembelajaran model discovery learning dan siswa yang memperoleh pembelajaran Eskpositori., (3) mengetahui bagaimana aktivitas siswa selama proses pembelajaran dengan model discovery learning. Penelitian ini merupakan penelitian peningkatan dengan menggunakan pembelajaran Discovery Learning. Oleh karena itu, dalam memberikan perlakuan tidak memungkinkan untuk mengontrol dan mengendalikan semua variabel yang relevan, kecuali beberapa dari variabel tersebut diatas, maka penelitian ini merupakan penelitian eksperimen semu. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas VII SMP Swasta Setia Budi Abadi Perbaungan. Sedangkan teknik pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan sampling purposif (purposive sampling). Sampel yang diambil dalam penelitian ini adalah siswa kelas VII-A dan kelas VII-B. Kelas eksperimen sejumlah 32 siswa dan kelas kontrol sejumlah 32 siswa. Metode pengumpulan data adalah metode dokumentasi, wawancara dan metode tes. Instrumen penelitian adalah tes kemampuan kreatifitas dan representasi, angket dan tes prestasi. Prasyarat uji validitas tes menggunakan korelasi product moment, untuk mengetahui signifikansi korelasi yang diperoleh dengan uji t dan hasil perhitungan menggunakan validasi uji coba (empirik). Dengan taraf signifikan 5%, dk = 32-2 = 30 diperoleh t tab = 1,69en_US
dc.subjectModel Pembelajaran Discovery Learningen_US
dc.subjectModel Pembelajaran Model Ekspositoryen_US
dc.subjectKemampuan Berpikir Kreatif dan Representasi Matematisen_US
dc.titlePerbedaan Peningkatan Kemampuan Berpikir Kreatif dan Kemampuan Representasi Matematis Pada Model Discovery Learning dan Ekspositori Di SMP Swasta Setia Budi Abadi Perbaunganen_US
dc.typeThesisen_US
Appears in Collections:Masters in Mathematics Education

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
TESIS SAPUTRA 1620070005.pdf3.88 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.