Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/13074
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorSiregar, Sumiati-
dc.date.accessioned2020-11-18T03:41:50Z-
dc.date.available2020-11-18T03:41:50Z-
dc.date.issued2017-10-
dc.identifier.urihttp://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/13074-
dc.description.abstractKemampuan dasar yang dapat ditingkatkan pada anak salah satunya adalah kemampuan mengenal angka. Kemampuan ini dapat dikembangkan melalui latihan. Di RA Kadama Darul Ikhlas Binjai, kemampuan mengenal angka anak kelompok B masih sangat rendah maka dibutuhkan peneliti untuk meningkatkannya. Salah satu cara untuk meningkatkan kemampuan mengenal angka anak adalah dengan menggunakan media yang menarik yaitu media bermain yang dapat dilakukan sendiri. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan mengenal angka anak dengan menggunakan metode bermain pada anak kelompok B di RA Kadama Darul Ikhlas Binjai. Penelitian ini menggunakan metode penelitian tindakan kelas dengan subjek penelitian yaitu anak kelas B RA Kadama Darul Ikhlas Binjai yang berjumlah 15 anak dengan jumlah 6 anak perempuan 9 anak laki-laki. Penelitian ini dilaksanakan sebanyak 3 siklus yang terdiri dari beberapa tahapan yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi, tanya jawabserta dokumentasi. Data dianalisis dengan menggunakan teknis analisis deskriptip. Kreteria keberhasilan yaitu peningkatan kemampuan mengenal angka anak dengan menggunakan 75%. Hasil penelitian menunjukkan b`ahwa ada peningkatan kemampuan mengenal angka anak dengan menggunakan memancing` kartu angka pada anak kelompok B di R Kadama Darul Ikhlas Binjai. Hal ini dapat dilihat dari hasi observasi dimana pada kondisi awal hanya mencapai 22%,meningkat di siklus pertama menjadi 38%, siklus kedua mencapai 67%, dan siklus ketiga mencapai 85%. Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa penggunaan metode bermain dapat meningkatkan kemampuan mengenal angka anak RA Kadama Darul Ikhlas Binjai.en_US
dc.subjectKemampuan Mengenal Angkaen_US
dc.subjectMetode bermainen_US
dc.titleMeningkatkan Kemampuan Mengenal Angka Dengan Metode Bermain Melalui Memancing Kartu Angka Di Kelas B Ra Kadama Darul Ikhlas Binjaien_US
dc.typeThesisen_US
Appears in Collections:Early Childhood Islamic Education

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
SUMIATI SIREGAR.pdf5.13 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.