Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/11082
Title: Anasisis Dampak Keberadaan Transportasi Online Terhadap Tingkat Penjualan Sepeda Motor di Indonesia
Authors: Suharni, Siti
Keywords: transportasi online;tingkat penjualan sepeda motor
Issue Date: 3-Apr-2018
Abstract: Ketergantungan masyarakat terhadap transportasi sangat tinggi, dengan alasan untuk mempersingkat waktu. Transportasi Online merupakan transportasi yang memanfaatkan aplikasi sebagai media pemesanan untuk memudahkan konsumen dalam hal pemenuhan kebutuhan transportasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh adanya transportasi online terhadap tingkat penjualan sepeda motor di Indonesia. Metode yang digunakan adalah deskriftif kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keberadaan transportasi online ini tidak berpengaruh terhadap penjualan sepeda motor di Indonesia. Dikarenakan driver ojek online menggunakan kendaraan pribadinya sebagai sarana transportasi online dan dengan semakin banyaknya driver membuat driver online kesusahan mencari konsumen dan membuat pendapatan mereka berkurang sehingga mempengaruhi minat untuk membeli kendaraan baru.
URI: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/11082
Appears in Collections:Economic development

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
SKRIPSI.pdf987.21 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.