Research Repository

Pengaruh Pemberian Ekstrak Ubi Ungu (Ipomeae Batatas l) Terhadap Penurunan Kadar Kolesterol Total Pada Serum Tikus Wistar (Rattus novergicus) Yang Diberi Induksi Kuning Telur Puyuh

Show simple item record

dc.contributor.author Dwi Putra Hutagalung, Lufthy
dc.date.accessioned 2020-03-01T07:14:05Z
dc.date.available 2020-03-01T07:14:05Z
dc.date.issued 2019-02-11
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/997
dc.description.sponsorship Hiperkolesterolemia dan stres oksidatif masih merupakan masalah kesehatan hingga kini karena berkaitan dengan timbulnya kelainan kardiovaskular dengan berbagai komplikasi. Masyarakat Indonesia telah banyak me-manfaatkan berbagai jenis tanaman yang dapat digunakan sebagai alternatif untuk menunjang kesehatan. Dalam beberapa penelitian telah di temukan beberapa tanaman yang dapat menurunkan kadar kolesterol darah, salah satunya adalah Ubi ungu (Ipomea batatas). Tujuan: Untuk mengetahui bagaimana efek ekstrak daging buah ubi ungu (Ipomea batatas) dapat menurunkan kadar kolesterol total pada tikus wistar yang mengalami dislipidemia. Metode: Penelitian ini adalah penelitian True experimental, dengan rancangan penelitian yang digunakan adalah Post Test Only Control Group Design. Hasil Penelitian: Hasil penelitian ini menggunakan. Analisis uji Annova didapatkan nilai P Value yang ditunjukkan oleh nilai Asymp. Sig adalah 0,005 yang berarti ada efek ekstrak daging buah ubi ungu (Ipomea batatas l) dapat menurunkan kadar kolesterol total pada tikus wistar yang mengalami dislipidemia. Kesimpulan: Terdapat hubungan efek ekstrak daging buah ubi ungu (Ipomea batatas l) terhadap penurunan kadar kolesterol total pada tikus wistar yang mengalami dislipidemia. en_US
dc.subject Kolesterol en_US
dc.subject Ekstrak ubi ungu en_US
dc.subject Tikus en_US
dc.title Pengaruh Pemberian Ekstrak Ubi Ungu (Ipomeae Batatas l) Terhadap Penurunan Kadar Kolesterol Total Pada Serum Tikus Wistar (Rattus novergicus) Yang Diberi Induksi Kuning Telur Puyuh en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account