Research Repository

Analisis kemampuan berbahasa anak penderita cacat mental

Show simple item record

dc.contributor.author Maysarah
dc.date.accessioned 2020-11-10T08:29:22Z
dc.date.available 2020-11-10T08:29:22Z
dc.date.issued 2018-04-05
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/9938
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan berbahasa anak cacat mental. Sumber data penelitian ini “bahasa anak penderita cacat mental” di daerah Jalan Selebes Gang 17 Kampung Syukur Belawan, Lingkungan 29. Data Penelitian ini adalah kata atau kalimat yang diucapkan oleh anak penderita cacat mental. Metode penelitian ini adalah penelitian deskriptif. Variabel penelitian ini adalah kemampuan berbahasa anak penderita cacat mental. Instrumen penelitian dengan studi rekaman, catatan, dan kartu data komunikasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan pengambilan keputusan atau verifikasi. Berdasarkan analisis data, hasil penelitian ini adalah bahwa kemampuan berbahasa anak penderita cacat mental mengalami gangguan berbahasa. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa anak penderita cacat mental mengalami kendala ketika mengucapkan huruf s, lebih sering menggunakan huruf t, dan sering menggunakan kalimat tunggal serta kosa kata yang dimiliki terbatas. en_US
dc.subject kemampuan berbahasa anak en_US
dc.title Analisis kemampuan berbahasa anak penderita cacat mental en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account