Research Repository

Analisis Rasio Keuangan Dalam Mengukur Kinerja Keuangan Pada PT. Matahari Department Store Tbk

Show simple item record

dc.contributor.author Zubaydah, Rafika
dc.date.accessioned 2020-11-08T20:23:14Z
dc.date.available 2020-11-08T20:23:14Z
dc.date.issued 2018-10
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/8994
dc.description.abstract Penelitian yang dilakukan penulis bertujuanuntuk menganalisis kinerja keuangan pada PT Matahari Department Store Tbkditinjau darirasio likuidtasperusahaan, untuk menganalisis kinerja keuangan pada PT Matahari Department Store Tbkditinjau darirasio profitabilitasperusahaan, untuk menganalisis kinerja keuangan pada PT Matahari Department Store Tbkditinjau darirasio aktivitasperusahaandan untuk menganalisis kinerja keuangan pada PT Matahari Department Store Tbkditinjau darirasio solvabilitasperusahaan.Jenis penelitian bersifat deskriptifdengan obyek penelitian adalah data keuangan PT Matahari Department Store Tbk.Dengan data yang digunakan berupa data sekunder yaitu berupa data yang diperoleh dari data laporan keuangan perusahaan, berupa laporan laba rugi dan laporan neraca.Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kinerja keuangan pada PT MatahariDepartment Store Tbk ditinjau dari rasio likuidtas perusahaancenderung mengalami penurunan hal ini terjadi dikarenakan besarnya hutang lancar perusahaan dibandingkan dengan asset lancar yang dimiliki perusahaan, Kinerja keuangan pada PT Matahari Department Store Tbk ditinjau dari rasio solvabilitas perusahaan yang diukur dengan menggunakan debt ratiodan DER mengalami peningkatan, hal ini terjadi disebabkaan karena meningkatnya hutang perusahaan setiap tahunnya, Kinerja keuangan pada PT Matahari Department Store Tbk ditinjau dari rasio profitabilitas perusahaan yang mengalami penurunan terjadi dikarenakan keuntungan perusahaan yang mengalami penurunan, Kinerja keuangan pada PT Matahari Department Store Tbk ditinjau dari rasio aktivitas perusahaan yang mengalami penurunan terjadi dikarenakan meningkatnya meningkatnya jumlah persediaan perusahaan. en_US
dc.subject Laporan Keuangan en_US
dc.subject Kinerja Keuangan en_US
dc.title Analisis Rasio Keuangan Dalam Mengukur Kinerja Keuangan Pada PT. Matahari Department Store Tbk en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account