Research Repository

Analisis Perputaran Modal Kerja Dan Perputaran Piutang Dalam Meningkatkan Profitabilitas Pada PT. Samudera Indonesia

Show simple item record

dc.contributor.author Pane, Melvi Mia Syintia
dc.date.accessioned 2020-11-05T17:58:37Z
dc.date.available 2020-11-05T17:58:37Z
dc.date.issued 2018-03
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/8171
dc.description.abstract Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perputaran modal kerja dalam meningkatkan Return On Asset (ROA) pada PT. Samudera Indonesia. Untuk mengetahui perputaran piutang dalam meningkatkan Return On Asset (ROA) dalam PT. Samudera Indonesia. Untuk mengetahui faktor yang menyebabkan nilai Return On Asset (ROA) mengalami penurunan pada PT. Samudera Indonesia. Rasio profitabilitas yang digunakan adalah Return On Asset (ROA). Pendekatan penelitian ini adalah pendekatan deskriptif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan studi dokumentasi yang didapat dari laporan keuangan PT. Samudera Indonesia. Teknik analisis data yang penulis gunakan adalah statistik deskriptif yaitu statistik yang digunakan untuk meringkas dan mendeskripsikan data numeric agar mudah untuk diinterpretasikan sehingga dapat memberikan gambaran informasi yang sesuai dengan perputaran modal kerja, perputaran pitang dan rasio profitabilitas. Hasil dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa perputaran modal yang mengalami peningkatan sudah dapat meningkatkan nilai Return On Asset (ROA) dan perputaran piutang yang mengalami peningkatan sudah dapat meningkatkan nilai Return On Asset (ROA). Ada beberapa faktor yang berpengaruh dalam nilai Return On Asset (ROA) yaitu peningkatan total hutang jangka pendek, total hutang jangka panjang dan peningkatan total modal. en_US
dc.subject Perputaran Modal Kerja en_US
dc.subject Perputaran Piutang en_US
dc.subject Return On Asset (ROA) en_US
dc.title Analisis Perputaran Modal Kerja Dan Perputaran Piutang Dalam Meningkatkan Profitabilitas Pada PT. Samudera Indonesia en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account