Research Repository

Angka Kejadian Dan Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Kutu Kepala Pada Anak Usia Sekolah Di Lingkungan X Kelurahan Tegal Sari Mandala Iii Medan Denai Tahun 2016

Show simple item record

dc.contributor.author Jannah, Miftahul
dc.date.accessioned 2020-03-01T05:15:00Z
dc.date.available 2020-03-01T05:15:00Z
dc.date.issued 2016-11-18
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/792
dc.description.abstract Latar Belakang: Pediculosis capitis merupakan penyakit kulit yang disebabkan oleh Pediculus humanus capitis dan umumnya sering terjadi pada anak sekolah. Tujuan: untuk mengetahui angka kejadian pediculosis capitis, hubungan panjang rambut, frekuensi mencuci rambut, kebiasaan menggunakan sisir/aksisoris rambut bersamaan, penggunakan alas/bantal tidur bersamaan dan frekuensi mencuci alas/bantal tidur dengan kejadian kutu kepala di lingkungan X kelurahan Tegal Sari Kecamatan Mandala III Medan Denai. Metode: Jenis penelitian adalah observasional analitik rancangan “Cross Sectional Study”. Jumlah sampel penelitian ini yaitu 207 anak. Pengambilan sampel menggunakan teknik Total Sampling. Analisis data menggunakan uji statistic Chi square. Hasil: didapatkan bahwa dari 207 reponden, sebanyak 146 anak menderita kutu kepala, kebiasaan menggunakan sisir/aksisoris rambut bersamaan dan penggunaan bantal/alas tempat tidur bersama memiliki hubungan dengan kejadian kutu kepala, tidak ada hubungan antara frekuensi mencuci alas tempat tidur/bantal, panjang rambut,frekuensi cuci rambut dengan kejadian kutu kepala. Kesimpulan: Penggunaan sisir dan aksisori rambut bersamaan adalah faktor yang berpengaruh besar. en_US
dc.subject kutu kepala en_US
dc.subject pediculosis capitis en_US
dc.subject usia sekolah en_US
dc.title Angka Kejadian Dan Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Kutu Kepala Pada Anak Usia Sekolah Di Lingkungan X Kelurahan Tegal Sari Mandala Iii Medan Denai Tahun 2016 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account