Research Repository

Pengaruh Pinjaman Terhadap Laba Bersih Pada PT. Pegadaian (Persero) Cabang Binjai

Show simple item record

dc.contributor.author Tanjung, Desi
dc.date.accessioned 2020-11-04T05:24:33Z
dc.date.available 2020-11-04T05:24:33Z
dc.date.issued 2018-03
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/7461
dc.description.abstract Penelitian ini dilakukan terkait dengan pengaruh pinjaman terhadap laba bersih pada PT. Pegadaian (Persero) Cabang Binjai. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui, menguji dan menganalisis apakah pinjaman berpengaruh terhadap laba bersih. Jenis penelitian ini menggunakan metode penelitian asosiatif. Jenis data yang digunakan adalah data kuantitatif berupa data pinjaman dan laporan laba rugi. Sumber data yang digunakan untuk mengumpulkan data dalam penelitian ini yaitu data sekunder. Teknik pengumpulan data berupa dokumentasi dan wawancara bebas. Data yang diperoleh dari penelitian ini di analisis menggunakan teknik analisis deskriptif dan analisis regresi linier sederhana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pinjaman tidak berpengaruh terhadap laba bersih dikarenakan hasil dari barang jaminan yang di lelang, pelelangan ini dilakukan karena adanya nasabah yang tidak melunasi atau menebus barang jaminan yang sudah jatuh tempo dan tidak dilakukan perpanjangan, sehingga PT.Pegadaian (Persero) berhak melelang barang jaminan tersebut kurang lebih seminggu lewat tanggal jatuh tempo serta Pegadaian menyesuaikan harga pasar setempat dan harga pasar pusat agar pihak Pegadaian dan nasabah tidak dirugikan. Dimana PT. Pegadaian (Persero) juga meminimalkan biaya-biaya yang dikeluarkan jika pinjaman mengalami penurunan setiap bulannya, sehingga tidak mengakibatkan kerugian dan tercapainya anggaran setiap tahunnya pada PT.Pegadaian (Persero). en_US
dc.subject Pinjaman en_US
dc.subject Laporan Laba Rugi en_US
dc.subject Pegadaian Konvensional en_US
dc.title Pengaruh Pinjaman Terhadap Laba Bersih Pada PT. Pegadaian (Persero) Cabang Binjai en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account