Research Repository

Analisis Kinerja Produksi Sebelum Dan Sesudah Menggunakan Sistem Cgiss Pada PT. Asuransi Beringin Sejahtera Artamakmur Cabang Medan

Show simple item record

dc.contributor.author Utama, Dian Nanda
dc.date.accessioned 2020-11-04T05:10:51Z
dc.date.available 2020-11-04T05:10:51Z
dc.date.issued 2018-03
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/7443
dc.description.abstract Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis produksi sebelum dan sesudah menggunakan sistem CGISS pada PT. Asuransi Beringin Sejahtera Artamakmur Kantor Cabang Medan. Penelitian ini menggunakan pendekatan analisa deskrpitif, dimana analisa deskriptif digunakan untuk menggambarkan suatu fenomena masalah dan menganalisanya menjadi suatu kesimpulan. Berdasarkan metode dan teori yang ada maka penelitian ini berbentuk deskriptif yaitu penelitian yang menganalisa data yang bersifat menjelaskan, menggambarkan dan menjabarkan secara sistematis tentang suatu hal permsalahan berdasarkan data dan keterangan yang tersedia, dengan cara mengumpulkan datadata yang merupakan faktor pendukung variabel judul untuk kemudian dianalisis. Berdasarkan hasil penelitian maka dapat disimpulkan bahwa ada perbedaan antara hasil produksi saat sebelum menggunakan sistem CGISS dan saat sesudah menggunakan sistem CGISS. Yaitu mengalami peningkatan setelah menggunakan sistem CGISS. Kinerja produksinya mengalami peningkatan. Dahulu sebelum menggunakan sistem CGISS produksinya paling tinggi 8.787.085.481. Sekarang setelah menggunakan sistem CGISS terus mengalami peningkatan yang cukup tinggi bahkan sampai 24.526.835.275. Dengan diterapkannya sistem CGISS ini dapat membantu kemudahan dalam proses produksi khususnya dan kegiatan operasional pada umumnya. en_US
dc.subject Kinerja Produksi en_US
dc.subject Sistem CGISS en_US
dc.title Analisis Kinerja Produksi Sebelum Dan Sesudah Menggunakan Sistem Cgiss Pada PT. Asuransi Beringin Sejahtera Artamakmur Cabang Medan en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account