Research Repository

Gambaran Pengetahuan Dan Persepsi Keterampilan Bantuan Hidup Dasar Mahasiswafakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyahsumatera Utara

Show simple item record

dc.contributor.author Violita, Reni
dc.date.accessioned 2020-03-01T03:59:00Z
dc.date.available 2020-03-01T03:59:00Z
dc.date.issued 2017-02-06
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/646
dc.description.abstract BHD merupakan salah satu upaya yang harus segera dilakukan apabila menemukan korban yang membutuhkan pertolongan. Oleh karena itu, setiap tenaga kesehatan wajib menguasainya. Keterampilan BHD menjadi penting karena di dalamnya diajarkan tentang bagaimana teknik dasar penyelamatan korban dari berbagai kecelakaan atau musibah sehari-hari yang biasa dijumpai. Profesi kesehatan terutama dokter harus memiliki kemampuan, pengetahuan dan keterampilan BHD sehingga perlu diajarkan kepada mahasiswa kedokteran. Tujuan : Untuk mengetahui perbedaan pengetahuan dan persepsi keterampilan bantuan hidup dasar mahasiswa FK UMSU Metode : penelitian ini merupakan penelitian analitik. Data kuesioner yang diperoleh dari 50 responden diolah dengan menggunakan spss Hasil : mahasiswa FK UMSU lebih banyak memiliki persepsi keterampilan baik dan pengetahuan baik yaitu, berjumlah 24 orang (68,6%). Kesimpulan : Pendidikan dan pelatihan yang dimiliki dapat meningkatkan kemampuan, baik dalam pengetahuan maupun keterampilan en_US
dc.subject pengetahuan en_US
dc.subject persepsi en_US
dc.subject BHD en_US
dc.title Gambaran Pengetahuan Dan Persepsi Keterampilan Bantuan Hidup Dasar Mahasiswafakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyahsumatera Utara en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account